MENU TUTUP

Jaga Sitkamtibmas Dilibur Imlek, Regu Stanby Polsek Minas Gelar Patroli

Selasa, 01 Februari 2022 | 13:22:22 WIB Dibaca : 1366 Kali
Jaga Sitkamtibmas Dilibur Imlek, Regu Stanby Polsek Minas Gelar Patroli

SIAK, CATATANRIAU.com | Dalam rangka menjaga Sitkamtibmas pada perayaan hari libur Imlek, regu standby personil Polsek Minas dipimpin oleh Ipda Nober M.J Sinaga, pihaknya melakukan patroli ditempat-tempat keramaian yang rawan akan curat, curas dan curanmor di wilayah Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Selasa siang (01/02/2022).

 

Dalam giat ini kita menyambangi sejumlah tempat yang dianggap rawan terjadi tindak kriminal, seperti perbankan maupun swalayan," ujar Ipda Nober M.J Sinaga.

Dalam giat ini terang dia, turut ikut Aiptu Pandiangan, Aiptu Andre Azmi, Bripka Rio Setiawan, Bripka Rio Rahma Putra dan Bripka Yoga Suparno.

 

"Tujuan giat ini digelar, agar terciptanya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, dalam hal mencegah terjadinya tindak pidana ditempat-tempat keramian dan dipemukiman masyarakat serta meningkatkan kewaspadaan bagi masyarakat," jelasnya.

Menurutnya, dengan kehadiran Polri ditengah-tengah masyarakat, maka masyarakat akan merasakan keamanan dan kenyamanan dalam melakukan aktvitas baik dirumah maupun diluar rumah.

"Kita juga memberikan himbauan kepada masyarakat yang tidak sesuai dengan Prokes dan melakukan pembubaran terhadap masyarakat yang berkerumun guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di wilkum Polsek Minas. Selama giat Patroli berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkasnya.***


Reporter : Idris Harahap



Berita Terkait +

Padamkan Karhutla, Polres Inhu Apel dan Patroli Gabungan, Gandeng Komunitas Off-road

Personil Polsek Minas Patroli C3, Antisipasi Kejahatan & Kriminalitas Ditempat Keramaian

Bulan Ramadhan 1443 H, Polsek Ukui Lakukan Patroli dan Gatur Lalin di Pasar Ramadhan

Akibat Perebutan Takhta, Kopertim Jadi Amburadul Kepengurusannya

Polsek Kuala Kampar Sosialisasi Bahaya Narkoba Di Kelurahan Kuala Kampar

Danramil 03/Minas Dampingi Forkopimda Siak Lakukan Pengawasan Pemilu 2024 di TPS 24 Dan TPS 25 Minas Jaya

Bahas Isu Lingkungan Hidup, Edy Natar Nasution Bertemu Dengan Duta Besar Inggris

Pj Bupati Kampar hadiri buka puasa  bersama sekaligus shalat isya dan teraweh berjamaah di Masjid Wahidin Siak Hulu

Pastikan Aman, Kapolres Bersama Forkopimda Rohul Tinjau Gereja Serta Pos PAM & Yan  

Sasar Perbankan Teluk Dalam, Polsek Kuala Kampar Lakukan KRYD

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Harlades Pertama Desa Pemandang: Momentum Bersejarah Untuk Kemajuan Desa

2

Kecewa, Janji Humas PT. GWDC Tak Kunjung Ditepati, Pemuda Bangko Pusako Stop Operasi PT GWDC

3

PLTA Koto Panjang Hari ini Akan Menambah Bukaan Pintu Pelimpahan Air Waduk

4

Pj.Sekda Kampar Ahmad Yuzar Saksikan Sertijab Plt.Kepala Dinas Kominfo Dari Irwan Ar Ke Arizon SE

5

Untuk Perluasan HTI, Lagi, PT RPI di Inhu Serobot dan Merusak Kebun Masyarakat

6

Mendaftar Sebagai Calon Bupati di Demokrat, Indra Gunawan Ingin Membawa Perubahan Terhadap Kabupaten Siak