MENU TUTUP

Gunakan Pengeras Suara, Polsek Minas Ajak Warga Ikut Vaksinasi Covid-19

Rabu, 08 Desember 2021 | 14:31:54 WIB Dibaca : 1088 Kali
Gunakan Pengeras Suara, Polsek Minas Ajak Warga Ikut Vaksinasi Covid-19

SIAK, CATATANRIAU.com • Dengan berkeliling menggunakan mobil patroli dan pengeras suara (toa), Personil Polsek Minas dipimpin langsung oleh Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH melalui Kanit Samapta Polsek Minas Iptu D.A Simangunsong, pihaknya mengajak masyarakat Kecamatan Minas untuk ikut melakukan vaksinasi Covid-19, Rabu (08/12/2021).


"Disini kita mengajak masyarakat kecamatan Minas agar mereka bersedia melaksanakan Vaksinasi Covid 19 di Puskesmas Minas," ujar Kanit Samapta Polsek Minas Iptu D.A Simangunsong.


Dijelaskannya, atas upaya yang dilakukan pihaknya itu, sebanyak 20 orang warga masyarakat Kecamatan Minas, mereka bersedia untuk ikut melakukan vaksinasi.

 

"Giat ini akan terus gencar kita lakukan agar masyarakat Minas semuanya mau divaksinasi," pungkasnya.***


Idris Harahap



Berita Terkait +

Pemdes Bangun Purba Barat Bagikan BLT-DD Tahap I Tahun 2022

Dengan Tim, Serka Risman Girsang Patroli Karlahut Rutin Di Kampung Sungai Selodang Bersama Warga Sekitar

Nasarudin, SH., MH. Diusung Menjadi Calon Bupati Pelalawan 2024

Tanpa Lelah, Personil Gabungan di Minas Selalu Sambangi Sejumlah Pedagang Edukasi Protokol Covid-19

Antisipasi Karhutla, Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Sosialisasi & Patroli di Kampung Lubuk Umbut

Didapati APD Tak Memenuhi Standar, Pansus Covid 19 Minta Dinkes Cek Ulang APD

Keren! Dua Anggota Bhabinkamtibmas Polres Inhu Ini Terima Penghargaan Dari Anggota DPR-RI

Kapolres Tinjau Banjir Sungai Nilo, Berikan Bantuan Sembako kepada Warga Terdampak Banjir

PLTA Koto Panjang Harus Ubah SOP! Pembukaan Pintu Air Berulang Kali Sebabkan Banjir, Solusi Jangka Panjang Mendesak

Pertamina Hulu Rokan Pamerkan Inovasi Teknologi di Oman Petroleum & Energy Show 2024

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat