MENU TUTUP

FPK Ajukan Pembangunan Rumah Adat Miniatur Nusantara Potensi Ekonomi, Wisata & Tingkatkan Kerukunan

Jumat, 26 Februari 2021 | 14:11:33 WIB Dibaca : 2123 Kali
FPK Ajukan Pembangunan Rumah Adat Miniatur Nusantara Potensi Ekonomi, Wisata & Tingkatkan Kerukunan HT Nahar Ketua FPK Pelalawan mengajukan pembangunan Rumah Adat Miniatur Nusantara didekat Balai Adat Melayu, pada Forum RPKD , Kamis 25 Februari 2021

 


PELALAWAN, CATATANRIAU.COM | Forum Pembauran Kebangsaan ( FPK) Kabupaten Pelalawan  yang terdiri dari 35 paguyuban di kabupaten Pelalawan mengajukan Pembangunan Rumah Adat Miniatur Nusantara. Karena hal itu dangat bermamfaat bagi peningkatan ekonomi, wisata serta peningkatan kerukunan dan persaudaraan warga kabupaten Pelalawan. Hal ini disampaikan H T Nahar ketua FPK saat Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Pelalawan tahun 2022, Kamis (25/02/2021) di Bappeda Pelalawan.
"Kabupaten Pelalawan saat ini terdiri dari 35 paguyuban. Multi etnis dan multi suku, ras. Hal ini perlu di rangkai dalam rangka membangun negeri. Dalam rangka konsultasi publik Rencana Kegiatan Pembangunan Daerah (RKPD) 2022. FPK mengajukan pembangunan Miniatur Rumah Adat Nusantara yang terdiri dari rumah adat masing masing paguyuban. Serta dapat di jadikan sekretariat bagi masing masing paguyuban. Hal ini juga bisa menjadi potensi wisata kuliner masing masing paguyuban yang ada, juga seni. Letak pembangunan Miniatur Rumah Adat Nusantara di sepanjang pinggir sungai di bawah Balai Afat Melayu di antara Jalan Kantor Bupati Pelalawan menuju Bernas atau zmesjid Agung Ulul Azmi" kata tokoh Adat LAM Pelalawan .


Menurutnya pembangunan Miniatur Rumah Adat Nusantara dapat di akomodir pada Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJMD) 2021 - 2026 periode Bupati terpilih.
Kebermamfaatan Rumah adat miniatur nusantara menjadi  potensi ekonomi, wisata yang jelas dapat meningkat kerukunan dan persaudaraan sesama warga kabupaten Pelalawan.  (Ep)


 



Berita Terkait +

Babinsa Koramil 07/Kampar Terus Disiplinkan Masyarakat di Wilayah Binaan

Babinsa Kormail 03/Minas Bersama Masyarakat di Kampung Bencah Umbai Berpatroli Karhutla Serta Lakukan Pengecekan Kanal

Rakor Lintas Sektoral dan Apel Gelar Pasukan Ops Lilin LK 2023 di Polres Inhu Khidmat

Camara Nusantara Merapat di Dumai, Sebanyak 550 Ekor Sapi NTT Didistribusikan Seknas BUMP Indonesia

Dai Nasional Ust Abdul Somad Tausiyah Peresmian Mesjid Jami', Bupati Serahkan 100 Juta Untuk Mesjid

Tegas, Ketua PW MOI Minta Bupati Pelalawan Copot Lurah Kerinci Timur

Di Dua Lokasi, Polsek Pangkalan Kerinci Gelar Vaksinasi

Babinsa Koramil 03/Minas Serda Sugiarto, Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Kampung Rantau Bertuah 

Bhabinkamtibmas Bersama Pelindo Gelar Penanaman Pohon, Bukti Kontribusi Lingkungan

Liga Voli Se-Sumatera Akademi PSB Kampar di Isi Para Pemain Timnas Indonesia

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Lecehkan 8 Orang Santrinya! Pria Bejat Pimpinan Ponpes Ini Akhirnya Diringkus Polres Inhu

2

PT SLS dan PT Astra Agro Lestari Tbk Hadir, Sidang Gugatan Serobot 90 Hektar Bersidang Mediasi

3

Upacara Harkitnas di Blok Rokan, Manajemen PHR Tegaskan Semangat Tingkatkan Produksi untuk Ketahanan Energi Nasional

4

Baleho Bakal Calon Bupati Rohul Anton ST.MM Dirusak Orang Tak Dikenal

5

Gagal Konstruksi, Bupati Rohil Tinjau Pembangunan Jembatan Parit Atmo Bagansiapiapi yang Hampir Rubuh

6

Tiga Pengedar Sabu Diamankan Polsek Seberida