MENU TUTUP

Serma Rahman & Kopda K Sitohang Tegaskan Penerapan Prokes C-19 di Posko Klinik HMC

Selasa, 23 Juni 2020 | 13:37:18 WIB Dibaca : 1946 Kali
Serma Rahman & Kopda K Sitohang Tegaskan Penerapan Prokes C-19 di Posko Klinik HMC


SIAK, CATATANRIAU.COM | Usai sudah penerapan PSBB atau Pembatasan Sosial Berskala Besar di Kabupaten Siak, Kecamatan Kandis. Langkah ini diambil setelah selama penerapan status PSBB, tidak ada didapatkan penambahan ODP, OTG apalah lagi PDP. Namun harus tetap diwaspadai akan keberadaan virus Covid-19 yang telah menjadi pandemi ini. Untuk itulah, Pemerintah kini memberlakukan penerapan New Normal yang bertujuan kembali menumbuhkembangkan perekonomian masyarakat, walaupun hingga kini belum diketahui secara pasti mekanisme pelaksanan yang otentik. Menyikapi hal itulah, Danramil 11/PWK Kandis, Kapten Inf Bukti Sitepu melalui Serma Rahman dan Kopda K Sitohang juga jajaran Polsek Kandis serta tidak ketinggalan para Satpol-PP Kecamatan Kandis, kian menggencarkan patroli gabungan menyisir tempat-tempat keramaian termaksud pasar-pasar tradisional yang ada di wilayah Kecamatan Kandis dan pusat keramaian lainnya, bahkan berasal dari Posko C-19 Klinik HMC yang ada di Kelurahan Kandis Kota juga tetap digalakkan sosialisasi pada warga yang melintas baik pejalan kaki ataupun pengedara kendaraan roda dua juga roda empat sebagimana yang terpantau pada Selasa, (23/06/'20),

 

"Selain pasar tradisional ataupun pusat perbelanjaan dan keramaian lainnya, cafe dan tempat nongkrong lainnya akan menjadi sasaran kami bersama tim untuk melakukan sosialisasi dan himbauan menyikapi pandemi Covid-19 ini. Pada kesempatan ini, melalui giat yang dipusatkan pada posko C-19 Klinik HMC Kandis Kota kita juga sematkan sosialisasi pada warga baik pejalan kaki juga pengemudi kendaraan," ungkap Serma Rahman dan Kopda K Sitohang.

 

Untuk diketahui bahwa New normal bukanlah kondisi normal seperti sebelum adanya virus corona disease (covid-19), melainkan adalah upaya untuk menormalkan perekonomian, pendidikan, keagamaan, sosial dan budaya dengan tetap melaksanakan protokoler kesehatan untuk mencegah virus covid-19.

 

"Menghimbau kepada masyarakat untuk mengurangi aktivitas diluaran dan bilamana terpaksa keluar harus menggunakan masker dan sesering mungkin menjaga kebersihan diri, sesering mungkin menjaga kesehatan melalui olahraga dan selalu menjaga jarak atau sosial distancing," tambahnya.

 

Sasaran penyampaian sosialisasi penegasan protokoler kesehatan pada warga dalam kesempatan itu diperuntukkan bagi para pejalan kaki juga pengendara kendaraan baik roda dua dan empat. Tampak terlihat turut serta dalam giat tersebut, AIPTU Alem dan Brigadir Novriandi dari Polri juga Adriyan dan Abdul Rahman dari Satpol-PP Kecamatan Kandis.(*)




Berita Terkait +

Pupuk Kebersamaan Sekaligus Ajang Silaturrahmi, PWMOI Riau & Kota Pekanbaru Gelar Buka Bersama

Disela-sela Operasi Yustisi, POLSEK MINAS Juga Bagikan Ratusan Lembar Masker Pada Masyarakat

Wakil DPRD Riau Hadir Di Mandiangin Masyarakat Samapaikan Keluhan Akses Jalan Ke-Mandiangin

Kepemimpinan Syamsuar-Edy Nasution Akan Berakhir, Ketua KNPI Riau: Apa Kabar Satgas Tim Terpadu Razia Kebun Ilegal itu?

Operasi Keselamatan LK 2023, Polres Siak Laksanakan Apel Gelar Pasukan, Begini Pesan Kapolres

Kapolres Pelalawan Sholat Subuh 'Harmoni' di Mesjid Roisyam Gang 2000

Danramil 03/Minas Hadiri Malam Kegiatan HUT Kecamatan Minas Ke-28, Berupa Hiburan Rakyat Permainan KIM

Gelar Kegiatan Annev Mingguan Polsek Minas, Kompol Sawaluddin Pane SH Berikan Arahan 

Sertu Venus Luberto dan Serda Deddy.H Ajak Warga di Perawang Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli

PHR Gelar Digital Day 2023, Pamerkan Teknologi Digital Pendukung Capaian Target Produksi Blok Rokan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Tiga Pria dan Satu Wanita Pengedar Sabu Diringkus Polsek Peranap

2

Penjual dan Penggarap Hutan Negara Tanpa Izin Di Batang Cenaku, Suharto : Jangan Kasih Ampun

3

Siapkan SDM Berkualitas, Pemkab Siak Lanjutkan Program BeTunas

4

Wartawan Gelar Aksi, Ini Penjelasan Salah Satu Wartawan & Kepala Diskominfo Rohul

5

PHR Berhasil Tambah Produksi Minyak dari Lapangan Tua Blok Rokan

6

Mertua Temukan Menantu Gantung Diri di Kamarnya