MENU TUTUP

Terjadi Kebocoran Pipa Injeksi Di Bekasap #77 Desa Petani

Rabu, 17 Juni 2020 | 18:50:29 WIB Dibaca : 2480 Kali
Terjadi Kebocoran Pipa Injeksi Di Bekasap #77 Desa Petani


BENGKALIS, CATATANRIAU.COM | Terjadi kebocoran Pipa Injeksi (injection pipe) didekat lokasi sumur Bekasap #77 didaerah Desa Petani, Kecamatan Bathin Solapan, Kabupaten Bengkalis, pada Hari Senin (15/6/2020), sekira pukul 14:30 wib.

 

Pipa injeksi berukuran 14 inci tersebut, dinyatakan masih aktif mengalirkan air dari Stasiun Pengumpul (Gathering Station) untuk diinjeksikan lagi ke sumur injeksi.

 

Pipa Injeksi tersebut tampak bocor dari bagian yang terkubur di dalam tanah, dan akibatnya luapan air yang berhawa panas pun tak terelakkan.

 

Saat dikonfirmasi oleh awak media kepada Sonitha Poernomo Manager Corporate Communication (MCC), PT.  Chevron Pacific Indonesia (PT.CPI), membenarkan adanya kebocoran pipa injeksi tersebut.

 

"Setelah mendapatkan informasi dari warga tentang adanya kebocoran pipa injeksi, kami segera menuju kelapangan dan memeriksa juga segera melakukan tindakan untuk menghentikan kebocoran tersebut, tak ada korban cidera atas peristiwa ini," Ujar Sonitha Selaku Manager MCC.

 

PT.CPI juga terlah berkoordinasi dengan aparat setempat untuk bekerjasama menginvestigasi kejadian dalam rangka memastikan keamanan Barang Milik Negara Ini dan meminta masyarakat menghubungi pihak terkait kejadian seperti ini.

 

"Kami menyediakan Hotline bebas pulsa bagi seluruh masyarakat agar dapat saling bekerja sama dalam mengamankan salah satu aset negara jika terjadi kejadian mencurigakan disekitar jaringan pipa migas dengan menghubungi ke nomer 0800-1800-123," Pungkas Soni pula mengakhiri.(*)




Berita Terkait +

Sambut Maulid Nabi, Personil Polsek Siak Hulu Goro Bersihkan Masjid

Perilaku Menyimpang Penguasa Pajak, Berdampak Rakyat Menjelma Jadi Anti Pajak

Kapolsek Hadiri Pelantikan dan Pembekalan Pengawas TPS Se - Kecamatan dan Beri Himbauan Kamtibmas

WEBINAR Sespimma Angkatan 64 Polri 2020 Menjaga Stabilitas Kamtibmas Dimasa Pandemi COVID-19

Terima SK Dari DPD, SPRI DPD Riau Akhirnya Resmi Terbenuk

Kapolres Inhu dan Stakeholder Terkait, Lepas Satgas Anti Money Politics Masa Tenang Pemilu

Cegah Karhutla, Sejumlah Anggota Koramil 03/Minas Ajak Masyarakat di Minas Timur Berpatroli 

Kopda Zilmi Harbi Babinsa Koramil 03/Minas Giat Sosialisasi & Patroli Karhutla di Tasik Betung

Milad Ke-4 KBRC Siak di Minas Dihadiri Bupati Alfedri Hingga DPRD Kabupaten, Provinsi & DPD RI

Kali Ini Giliran Sertu Sarju & Koptu Togi S Ajak Warga Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Berpatroli di Wilayah Kampung Tualang

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kopi Boi Tawarkan Nobar Seru Indonesia vs Uzbekistan

2

Dua Pelaku Narkoba Diciduk: Barang Bukti Berupa Sabu 5,60 Gram Berhasil Disita

3

Dihadiri Arwin AS, LLMB Deklarasi Dukung Afni di Pilkada Siak

4

Kapolsek Kelayang Ringkus Pengedar dan Bandar Sabu-sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya

5

Lapas Pasir Pengaraian Gelar Upacara Peringatan HBP Ke 60 Tahun 2024

6

Residivis Pencurian Dibekuk Unit Reskrim Polsek Cerenti