MENU TUTUP

Kampung Binaan Libo Jaya Jadi Sasaran Babinsa Ini Taja Patroli Aset CPI

Rabu, 03 Juni 2020 | 12:51:46 WIB Dibaca : 2577 Kali
Kampung Binaan Libo Jaya Jadi Sasaran Babinsa Ini Taja Patroli Aset CPI


SIAK, CATATANRIAU.COM | Dengan berakhirnya hari besar umat muslim, yakni Idul Fitri 1441 H tentunya menjadi sinyal tersendiri akan meningkatkan aksi-aksi kejahatan seperti pencurian dan sebagainya. Hal itulah kiranya yang menjadi dasar bagi Koptu Satria Marni selaku Babinsa untuk secara rutin melakukan patroli pengamanan objek vital nasional CPI yang ada di Kampung Libo Jaya pada Rabu, (03/06/'20) bersama Tiga orang security CPI dan Masyarakat setempat.

 

"Dalam situasi berbau lebaran Idul Fitri ditengah pandemi Covid-19, kita khawatirkan angka kriminal akan turut meningkat dikarenakan ada dugaan oleh para pelaku kejahatan terjadinya kelengahan oleh pihak pengaman dan untuk itulah kiranya kita perlu memperhatikan akan aset yang ada dengan melakukan patroli dan sosialisasi pada warga sekitar untuk turut menjaga keamanan," ujar Koptu Satria Marni

 

Pada giat patroli tersebut melalui rute GS CPI KM 10 Kampung Libo Jaya,
"Ditengah Pandemi Covid-19 ini, tentunya juga berdampak akan perekonomian masyarakat, untuk itu tentunya juga kita tidak menginginkan hal tersebut menjadi alasan bagi mereka untuk melakukan tindakan kriminal berupa mencuri," tambahnya.

 

Diakhir kesempatan melalui media ini, para Anggota Babinsa di Kecamatan Kandis tersebut menitipkan pesan kepada Masyarakat luas agar kiranya dalam menghadapi pandemi Covid-19 untuk setiap saat mengindahkan segala intruksi atau Imbauan dari pemerintah berupa menjaga kebersihan diri dan berusaha untuk selalu berada dirumah namun apabila harus beraktifitas diluaran kiranya berkenan menggunakan Masker.(*)




Berita Terkait +

Patroli Dimalam Minggu, Tim TEMBAK Polres Kampar Sasar Para Pelaku Balap Liar

Bersama Bhabinkamtipmas dan TNI, PS Kanit Propam Polsek Bunut Lakukan Pengamanan Vaksinasi

Gara-Gara Lubang,Mobil Coltdiesel Diseruduk Innova Diatas Jembatan Sultan Syarif Hasim

Begini Rasanya Setengah Tahun Magang di Perusahaan Penopang Energi Nasional  

Besok Tol Pekanbaru - Bangkinang Resmi Dibuka, Kamsol: Berikan Multi Player Efeck, Kampar Harus Siap Ambil Peluang ini.

Pengucapan Sumpah dan Janji PAW Anggota DPRD Bengkalis

Menjadi Berkah, Kapolres Pelalawan AKBP Indra Wijatmiko Jadi Ayah Angkat Anak Korban KDRT

Serda Parjuni Giat Rutin Babinsa Masuk Dapur di Rumah Ibu Aida Warga Kurang Mampu di Muara Bungkal 

Tak Secepatnya Menurun Harga Pola Jasa, Kades Suka Maju Akan Dilaporkan Keranah Hukum

Peduli Corona, PT BSP Siak serahkan Bantuan APD Kepada Pemkab Siak

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT RPI Disinyalir Eksekusi Kebun Sawit Masyarakat Tanpa Mufakat, Ini Kata Humasnya!

2

Buka POPDA 2024, Alfedri Dukung Atlet Muda Siak Semakin Bersinar

3

Nekat! Curi Sarang Burung Walet Anggota Polisi Pelaku di Hajar Massa

4

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

5

Ketua Kwarcab Rohul Elbizri S.Stp,M.Si, Pimpin Rapat Koordinasi Pramuka

6

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP