MENU TUTUP

Satlantas Polres Kampar Minta Dukungan Masyarakat Untuk Mensukseskan Pilkada 2024

Selasa, 03 September 2024 | 10:18:52 WIB Dibaca : 303 Kali
Satlantas Polres Kampar Minta Dukungan Masyarakat Untuk Mensukseskan Pilkada 2024

Kampar, Catatanriau.com | Kasat Lantas Polres Kampar AKP Vino Lestari bersama jajaran melakukan optimalisasi pengamanan lalu lintas demi mendukung cooling system Pilkada 2024, Selasa (3/9/2024).

Selain untuk mendukung cooling system Pemilu, optimalisasi tersebut sekaligus mewujudkan situasi Kamseltibcarlantas.

"Hal ini merupakan salah upaya sat lantas polres kampar dalam bentuk cooling system sehingga terwujudnya pilkada yang aman, damai dan tertib”terang Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kasat Lantas AKP Vino Lestari.

Mari bersama sama bersinergi menjaga Kamtibmas menjelang Pelaksanaan Pilkada Damai tahun 2024jelasnya.

“Saring dan pastikan semua kebenaran berita, informasi yang diterima sehingga tidak termakan HOAX”ungkapnya

Kita boleh berbeda Pilihan Pada Pilkada 2024 ini akan tetapi tetap menjaga Persatuan dan Kesatuan, jangan sampai perbedaan pilihan merusak persatuan diantara kita.

“Mari kita sukseskan Pilkada tahun 2024 yang aman, damai dan Kondusif,”pungkasnya. ( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Babinsa Koramil 03/Minas Senantiasa Sosialisasikan Prokes di Pasar Tradisional Minas Jaya

Syamsuar Narasumber Forum Integritas Nasional Kolaborasi Integritas 2018 di Balikpapan.

Giat Komsos Rutin, Babinsa Serka Sri Wahyudi Sosialisasikan Nilai-nilai Pancasila Kepada Warga Binaan di Minas Jaya

Pastikan Kamtibmas Aman, Kapolsek Koto Gasib Pimpin Razia Pekat Terhadap Warung Remang-remang Dan Lapak Perjudian

Capaian Kinerja Tahun 2017 Kantor Imigrasi Kelas II Siak

Ditodong Dengan Senjata Api, Sepeda Motor Warga Perawang Ini Raib Dibawa Begal

Dinsos Siak Tingkatkan Kapasitas SDM Sistem Layanan Rujukan Terpadu

Sertu Joko Purnomo Ikuti Giat Rapat Rencana Penyusunan RPPHKam Tahun 2024 di Kampung Bencah Umbai 

BUMKam Seminai dapat pujian dari Wabup.

Pengumuman Kehilangan BPKB Mobil Dan SKGR, Untuk Masyarakat Kecamatan Minas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan