MENU TUTUP

Kapolsek Siak Hulu Pimpin Patroli Pengawasan Dan Pengamanan Objek Wisata Masa Libur Idul Fitri 1445 H

Sabtu, 13 April 2024 | 19:58:56 WIB Dibaca : 444 Kali
Kapolsek Siak Hulu Pimpin Patroli Pengawasan Dan Pengamanan Objek Wisata Masa Libur Idul Fitri 1445 H

Kampar, Catatanriau.com | Tak pernah tinggal diam dalam melaksanakan tugas Kapolsek Siak Hulu AKP Asdisyah Mursyid, S.H melakukan Patroli dalam rangka Pengawasan dan Pengamanan terhadap sejumlah Sarana Rekreasi masyarakat pada masa libur Idul Fitri 1445 H di wilayah Hukum Polsek Siak Hulu. Sabtu (13/4/2024)

Kapolsek Siak Hulu AKP Asdisyah Mursyid, S.H berserta Personel anggota Aiptu Ady Suryono, Aipda Agustaruddin, S.H, Bripka Jon Badri, Bripka Dedi Setiawan, Bripka Nina Ricci, S.H, Bripda Event Nego Sinaga, melakukan Patroli ketempat Objek Wisata Boombara Waterpark, Borneo Waterpark, Labersa Waterpark, Kasang Kulim Zoom.

Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Siak.Hulu AKP Asdisyah Mursyid, S.H mengatakan kepada Awak Media, bahwa pada masa selama liburan Idul Fitri 1 Syawal 1445 H Polsek Siak Hulu akan terus melakukan Patroli Pengawasan dan Pengamanan di tempat objek wisata (Sarana Rekreasi) di wilayah hukum Polsek Siak Hulu.

Patroli terhadap  4 titik sasaran objek wisata, Sarana Rekreasi (Waterpark) dan Kebun binatang yang ada, kami telah melakukan koordinasi dengan petugas atau pengelolah tempat agar tetap menjaga Kamtibmas dan petugas tempat rekreasi selalu memantau tempat keramaian, serta mengimbau kepada para pengunjung untuk selalu tetap menjaga barang barang berharga  bawaannya lainnya serta mengawasi anak anaknya saat bermain," ucap Kapolsek

Kami pihak Polri, melalui Publik Trust terciptanya kepercayaan masyarakat terhadap Polri, pada masa libur Idul Fitri 1445 H ini dengan melakukan Patroli Mobile Polsek Siak Hulu ke tempat tempat keramaian dapat menciptakan suasana aman dan kondusif. Diharapkan kepada seluruh masyarakat kecamatan Siak Hulu, agar terus menjaga Kamtibmas. Bila ada gangguan Kamtibmas segera hubungi Bhabinkamtibmas atau Mapolsek Siak Hulu," pungkas AKP Asdisyah Mursyid, S.H.( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Pemdes Aliantan Bakhti Sosial, Bagi-bagi Sembako Bersama TNI Dan Polri

Kapolsek Minas & Personil Ikuti Serta Lakukan Pengamanan Pawai Ta'aruf Pembukaan Stand Bazar MTQ Ke-XXII Tingkat Kecamatan Minas 

Gandeng Karang Taruna, Aiptu Ramli Ajak Sosialisasi Pilkada Aman di Media Sosial

Babinsa Koramil 03/Minas Tingkatkan Patroli Karhutla, Ajak Masyarakat Kp Minas Timur Jaga Lingkungan

Serka Sri Wahyudi Kembali Lakukan  Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Lubuk Jering

Wartawan Rohul Serahkan Bantuan Kepada Pak Selamet Suami Ibu Daliem Penderita Kanker Rahim

Polres Inhu Goro Bersihkan Pasar Rakyat Rengat dan Sosialisasikan Pemilu Damai 2024

Gonjong Limo Kabupaten Siak Santuni 50 Anak Yatim, Perkuat Silaturahim dan Semangat Berbagi di Bulan Ramadhan

Pantau Lokasi Keramaian, Polsek Bunut Lakukan Kegiatan Antisipasi C3

Kapolres Siak Gelar Temu Ramah Dengan Awak Media Siak, Bangun Sinergitas Polri & Media

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat