MENU TUTUP

Antisipasi Gangguan OVN di PHR, Serda Parjuni Lakukan Giat Patroli Rutin di Lokasi Drilling Minas

Sabtu, 30 September 2023 | 11:37:20 WIB Dibaca : 616 Kali
Antisipasi Gangguan OVN di PHR, Serda Parjuni Lakukan Giat Patroli Rutin di Lokasi Drilling Minas

Siak, Catatanriau.com | Sebagai langkah dan upaya memberi rasa aman terhadap Objek Vital Nasional (OVN) PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak, Serda Parjuni secara rutin melaksanakan kegiatan Pengamanan dan Patroli dipengerjaan pengeboran minyak bumi, di wilayah Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Sabtu (30/09/2023) pagi.

Hari ini mereka tampak melakukan Patroli di lokasi Driling 3D- 13N dgn Co 0°50'50,769"N 101°23'15,558"E Rig ACS#10 RT 002/RW 03 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak.Kegiatan hari ini rig up.

Kemudian Patroli di lokasi Driling 7E-67E dgn Co 0°46'40,062"N 101°22'51,642"E Rig ACS#24 RT 002/RW 003 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Selanjutnya Patroli di lokasi Driling 7E-94N dgn Co 0°43'59,661"N 101°28'25,02"E Rig BNt-01 PT Bias RT 002/RW 002 Desa Minas Timur Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini stand by.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak, kemudian juga hal ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI AD. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI AD kepada bangsa dan negara. Selama patroli dilakukan semua terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkas Serda Parjuni.***

Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Pastikan Situasi Aman & Kondusif Jelang Pilkada 2024, Wakapolres Lakukan Pengecekan Gudang KPU

Kapolres Kuansing & Kapolsek Bagikan Langsung Bansos Sembako di Tiga Kecamatan Berbeda

Inspektur Jenderal TNI AD Tutup TMMD Ke 119 Tahun 2024 di Siak

Bupati HM Harris Harapkan Inovasi Turunkan Stunting Kepada Bupati Pelalawan Yang Akan Dilantik

Kapolres Pelalawan Hadiri Bazar Ramadhan Polri Presisi 2025, Tegaskan Kepedulian dan Kebersamaan

Sertu Sarju Bersama Warga Pinang Sebatang Beserta Tim Lakukan Giat Patroli Guna Cegah Karlahut

Serka Sri Wahyudi Babinsa Kampung Lubuk Jering Lakukan Giat Patroli Karhutla Dengan Warga Binaannya

Kenalkan Objek Wisata, Kapolres Inhu Ajak PJU dan Personel ke Tembulun Kinutan

Kopda S.Sembiring Kunjungi Serta Berikan Bantuan Terhadap Anak Penderita Stunting di Minas Timur 

Gelar Pasukan Operasi Zebra, Polres Inhu Ingatkan Simpatisan Tertib Berlalulintas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kisah Pilu di Gubuk Sawit, Pria Asal Pekanbaru Terlantar Dievakuasi Tim Gabungan di Minas

2

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

3

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

4

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

5

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

6

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan