MENU TUTUP

Satgas Saber Pungli Kabupaten Rohul Laksanakan Sosialisasi di SMA N 01 Rambah

Kamis, 06 Juli 2023 | 19:47:29 WIB Dibaca : 1384 Kali
Satgas Saber Pungli Kabupaten Rohul Laksanakan Sosialisasi di SMA N 01 Rambah

Rohul, Catatanriau.com | Wakapolres Rokan Hulu (Rohul) Kompol Erol Ronny Risambessy, S.I.K,.M.H yang juga menjabat sebagai Ketua Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Satgas Saber Pungli) Kabupaten Rohul, yang di wakili oleh Satgas Pencegahan AKP Jon Heri, S.H melakukan sosialisasi pencegahan Saber Pungli. Kamis (06/07/2023) sekitar  pukul 09.15 Wib.

Bertempat di Aula SMA N 01 Rambah, kegiatan Sosialisasi ini di hadiri oleh Abdul Zeri S.Pd,.M.Pd, Iptu Hendra Sitorus, S.H,.M.H, M. Ikhsan Awal Jon Putra, Seluruh Kepala Sekolah Se Kecamatan Rambah, seluruh Guru SMA N 01 Rambah serta tamu undangan lainnya.

Ketua Satgas Saber Pungli Kabupaten Rohul Kompol Erol Ronny Risambessy, S.I.K,.M.H melalui Satgas Pencegahan AKP Jon Heri, S.H mengatakan sosialisasi ini di laksanakan untuk membahas Tindak Pidana Pungli.

Ia juga mengatakan upaya pemberantasan Pungli di lingkungan sekolah, dimaksudkan memberikan informasi dan membangun komitmen bersama dalam pemberantasan Pungli pada masyarakat khususnya tenaga pendidik selaku insan pendidikan.

"Kami berharap tenaga pendidik memberikan contoh dan teladan yang baik pada anak didiknya agar berperilaku jujur dan perbuatan yang tidak terpuji," katanya.

Pada kesempatan tersebut, Satgas Pencegahan juga menerangkan faktor-faktor Tindak Pidana Pungli,  strategi Polri dalam memberantas Pungli serta memberikan pemahaman terkait upaya penanggulangan pemberantasan Pungli.

Kegiatan berakhir sekitar pukul 11.30 Wib, selama kegiatan berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman, tertib dan kondusif.***

Laporan : E.S.Nst

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Tiga Personil Polsek Bunut Gelar Operasi Yustisi Sambangi Tempat Keramaian

Antisipasi Penyebaran Covid-19, Kopda Salomo Sembiring Lakukan Gakplin di Pasar Tradisional Minas

Petani Gambut Riau Tolak Pembubaran BRG, Aliansi Petani Gambut Riau: BRG hadir bantu petani

5 Ruko Dan 8 Rumah Penduduk Ludes Terbakar Di Kota Duri

Polsek Rengat Barat Ikuti Rapat Kolaborasi Pesan Damai dan Anti Narkoba untuk Milenial

Pemkab - Forkopimda Siak Upacara Virtual HUT Bhayangkara Ke-74

Benny Windu Hutabarat Mengklarifikasi Tentang Stetmennya di Media

Satreskrim Polres Kampar Gelar Cooling System Pemilukada Serentak 2024 di Bank BRKS

Demi Untuk Menjaga Keamanan OVN di PT PHR Sejumlah Anggota Koramil Minas Ini Continue Lakukan Patroli Drilling 

Terapkan Prokes Covid-19 Dengan Ketat, Martinus SP Lantik 6 Kepala RK & 20 RT Sekampung Mandiangin

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kisah Pilu di Gubuk Sawit, Pria Asal Pekanbaru Terlantar Dievakuasi Tim Gabungan di Minas

2

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

3

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

4

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

5

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

6

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan