MENU TUTUP

Kondusif Ramadhan 1444 H, Polsek Kuala Kampar Patroli KRYD

Ahad, 09 April 2023 | 20:22:15 WIB Dibaca : 648 Kali
Kondusif Ramadhan 1444 H, Polsek Kuala Kampar Patroli KRYD Kondusif Ramadhan 1444 H, Polsek Kuala Kampar Patroli KRYD, 09 April 2023

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM |  Polsek Kuala Kampar melaksanakan kegiatan rutin Pemeliharaan Keamanan Ketertiban Masyarakat (Harkamtibmas) pada bulan Ramadhan 1444 H untuk menjamin situasi kondusif, aman, tertib diwilayah hukum Polsek Kuala Kampar Polres Pelalawan Riau. Patroli Personil Polsek Kuala Kampar melakukan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD)  memberikan rasa aman diwilayah hukum Kecamatan Kuala Kampar.

Hal ini disampaikan AKP Hanova Siagian SH, Kapolsek Kuala Kampar, dalam kegiatannya Minggu (09/04/2022). Patroli antisipasi tindak kejahatan curas, curat dan curanmor (C3) dan meminimalisir adanya praktek perjudian online, peredaran minuman keras, premanisme dan narkoba.

Tiga personil Polsek Kuala Kampar melaksanakan patroli KRYD di pimpin Ka SPK III Aiptu  Irwan. Kegiatan dalam rangka pemeliharaan keamanan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) di wilayah Hukum Polsek Kuala Kampar. Pada hari Minggu  tanggal 09 April 2023.

"Bersama tiga personil Polsek Kuala Kampar melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam rangka Harkamtibmas memberikan rasa aman di wilayah Hukum Polsek Kuala Kampar," ungkap Kapolsek.

Dikatakannya, kegiatan KRYD dipimpin oleh Ka SPK III Aiptu  Irwan.  Tiga personil melakukan patroli KRYD fokus tiga tempat kegiatan diantaranya, :

Melaksanakan Patroli Ke BRI link Kelurahan Teluk Dalam. Memberikan pengarahan dan dialog kepada karyawan agar antisipasi tindak kejahatan C3.

Melaksanakan Patroli ke ATM Bank Riau Kepri. Berkordinasi dan pengarahan kepada security agar selalu waspada terhadap kejahatan C3. Segera menghubungi pihak kepolisian bila mendapati hal hal informasi kejahatan.

Melaksanakan Patroli ke Pasar Minggu, Pertokoan, rumah-rumah dan Gedung Sarang burung Walet yang dianggap rawan Pencurian supaya tercipta rasa aman di lingkungan masyarakat.

Personil menyampaikan kepada karyawan agar antisipasi tindak kejahatan curas, curat dan curanmor (C3).

Memantapkan kordinasi security dan Polsek agar selalu waspada terhadap kejahatan C3. Dan jika ada kecurigaan segera menghubungi pihak kepolisian bila mendapati informasi kejahatan. Terciptanya selalu situasi dalam keadaan aman dan kondusif. ****

Laporan : E Pangaribuan

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

MTQ Kabupaten Siak ke-XIX ditutup Gubernur Riau Syamsuar

Diwarnai Sejumlah Mobil Hias, Pawai Takbir Di Minas Berlangsung Sangat Meriah

Polsek Tapung Terima Kunjungan Anak-Anak TK Islam Terpadu Almadinah Arfah Desa Gading Sari

KPUD Rohul Tebang Pilih Terhadap Awak Media, Para Jurnalis Pertanyakan Anggaran Publikasi

Serka Gopardin Giat Komunikasi Sosial Tentang Nilai-nilai Pancasila Bagi Warga Binaan Kampung Pancasila

Cooling System Pilkada Damai, Satnarkoba Sasar Warga Yang Nongkrong di Jalan

Jumat Berkah, Biro SDM Polda Riau Gelar Jumpe Romansa Dengan Sasaran Pasukan Kuning

Pantau Debit Air Sungai Indragiri, Kapolres Bersama Mahasiswa Adakan Bukber

Babinsa Koramil Minas Serka D Sihombing Rutin Komsos Dan Laksanakan Pengecekan Anak Stunting di Muara Bungkal

Iptu Musa H Sibarani S Psi Kembali Memimpin Personil Polsek Minas Lakukan Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat