MENU TUTUP

Bupati HM Wardan Sampaikan Laporan Pertanggungjawaban LKPJ Tahun 2022 Para Persidangan DPRD Inhil

Senin, 03 April 2023 | 19:47:56 WIB Dibaca : 408 Kali
Bupati HM Wardan Sampaikan Laporan Pertanggungjawaban LKPJ Tahun 2022 Para Persidangan DPRD Inhil

INDRAGIRI HILIR, CATANRIAU.COM | Bupati Indragiri Hilir (Inhil) Drs HM Wardan MP Sampaikan Pidato Laporan keterangan pertanggungjawaban (LKPJ) tahun 2022 para persidangan 4 dewan perwakilan rakyat daerah (DPRD) Inhil, Senin (3/4)

Bupati menyebutkan bahwa ini sebagai bentuk laporan tanggung jawab pimpinan dalam menjalankan tugas guna membangun daerah 

"Penyusunan LKPJ ini berpedoman kepada peraturan mendagri No 18 tahun 2020 tentang pelaksanaan peraturan pemerintah No 13 tahun 2019 mengenai laporan dan evaluasi penyelenggaraan Pemerintahan," jelas Bupati

"Penyampaian kinerja yang tertuang laporan dalam LKPJ ini merupakan cerminan akumulasi dari seluruh hasil capaian kinerja pada tahun 2022," tambah Bupati 

Pada kesempatan ini juga Bupati menyampaikan bahwa Pemda terus menggesa pencapaian pendapatan asli daerah (PAD) sebagai upaya mengurangi ketergantungan atas dana transfer pusat

"Dengan optimal nya PAD tentu akan memaksimalkan progres pembangunan di kabupaten Inhil tanpa harus menunggu dan bergantung dengan dana transfer pusat," ungkap Bupati

Pada laporan tersebut Bupati juga menyampaikan berbagai visi serta misi serta prestasi yang telah berhasil di raih pada tahun 2022 sebagai bentuk keseriusan membangun Inhil

"Berbagai program telah kita jalankan dan sudah di akui dengan penghargaan yang telah kita dapatkan baik tingkat Provinsi hingga Nasional, tentu ini wujud keseriusan kita demi kejayaan Inhil yang Maju, Bermarwah dan Bermartabat," sebut nya.

"Berdasarkan laporan ini semoga dapat memberikan motivasi untuk kita semua agar dapat bergerak bersama membangun Inhil lebih baik lagi kedepannya," imbuhnya

Kegiatan Rapat Paripurna DPRD tersebut di pimpin langsung oleh wakil Ketua DPRD Adi Taufik serta di ikuti oleh anggota DPRD, unsur Forkopimda serta Pimpinan OPD Lingkungan Pemkab Inhil.***

Laporan : Safrudin

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Sambangi KPK, Kapolri Bicarakan Penguatan SDM, Pencegahan Hingga Joint Investigasi

Gulat : Penerapan B30 Membuat Harga Sawit Petani Stabli

Bagikan Baksos Bareng Mahasiswa & Pemuda, Kapolri: Teruslah Berkontribusi Terbaik untuk Bangsa

Peringatan HPN 2023, Presiden Jokowi : Media Harus Mampu Pertahankan Kebenaran

Hari Ini Pemerintah Telah Lepas Pembatas Terhadap Akses Medsos

Ahok tantang penolak Pergub iklan rokok ajukan gugatan di PTUN

Jusuf Rizal Luncurkan Paguyuban Loyalis Soeharto Perkuat Partai Parsindo

Tewas dengan pedang menusuk mata, ini kata-kata terakhir Arifin

Tingkatkan Investasi Desa, BNI Optimalkan BUMDes

Wakil Jaksa Agung Memimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Waduh....., Laka Tunggal Mobil Avanza Tabrak Bundaran Tugu Bono

2

Tak Terima Nama Bathin Dan Masyarakat Bomban Mineh Dicatut, H M Bungsu DJ Minta Pihak F.SPTI - K.SPSI Sampaikan Klarifikasi

3

Happy Pound Saturday 120 Peserta Pertama dan Terbesar se-Riau Dengan Didukung Berbagai Sponsor

4

Sambut HUT TNI Ke-78, Kodim 0322/Siak Taja Bhakti Sosial Kesehatan

5

Giat Minggu Kasih, Polsek Minas Sambangi Greja GPDI Agape Delima di Minas Barat Berikan Pengamanan & Serahkan Bantuan Sembako

6

3 Pelaku Judi Togel Diamankan Tim Macan Kampar Satreskrim Polres Kampar