MENU TUTUP

Bupati Alfedri Salurkan Bantuan Bagi Warga Terkena Banjir di Kampung Mengkapan Sungai Apit

Rabu, 19 Oktober 2022 | 19:57:10 WIB Dibaca : 830 Kali
Bupati Alfedri Salurkan Bantuan Bagi Warga Terkena Banjir di Kampung Mengkapan Sungai Apit

SIAK, CATATANRIAU.com | Bupati Siak Alfedri di dampingi sejumlah pimpinan OPD meninjau langsung pemukiman warga kampung 
Mengkapan, Kecamatan Sungai Apit, yang terendam air akibat tingginya curah hujan dan pasang air laut.

Menurut warga banjir ini sendiri sudah terjadi beberapa hari dan banjir tahun ini terparah di banding tahun lalu.

”Hari ini saya bersama beberapa kepala opd di lingkungan Pemkab Siak turun langsung melihat kondisi banjir yang menggenangi pemukiman warga di Mengkapan dan melihat kondisi warga kita di Mengkapan terkait sarana apa yang dibutuhkan,”ucap Bupati Siak saat meninjau lokasi banjir di Mengkapan, Kecamatan Sungai Apit. Selasa (18/10/2022) sore.

Terkait musibah banjir tersebut pihaknya sudah memerintahkan OPD terkait untuk membantu para warga masyarakat yang terdampak banjir, apa yang menjadi kebutuhan mereka.

”Kami sudah perintah beberapa OPD segera salurkan bahan pokok, makanan dan air bersih. Kami juga sudah sampaikan Kadis PU Tarukim menambah armada excavator untuk mengeruk parit-parit agar air di pemukiman warga surut. Selanjutnya nanti kita berkoordinasi dengan perangkat kampung agar aliran sungai di Mengkapan bisa di normalisasi,"ujar orang nomor satu di Siak itu.

Kepala Kampung Mengkapan Muhir menjelaskan air meluap sudah beberapa hari terakhir ditambah curah hujan yang tinggi. Ia mengucapkan terimakasih kepada pemda yang melihat warga yang terkena banjir.

"Karena setiap malam turun hujan, akibatnya air terus naik, di perparah pasang laut terjadi sekitar jam 11 malam.  Kami mengucapkan terimakasih kepada Bupati dan Pemkab Siak serta Baznas telah membantu kami dan warga semoga bantuan ini mengurangi kesulitan masyarakat kami yang terkena banjir,”ujarnya.

Usai melihat banjir, Bupati Alfedri beserta rombongan bertolak ke kampung Kayu Ara Permai menemui warga terkena musibah kebakaran rumah, Bupati juga menyalurkan bantuan.

Peninjauan itu, Bupati Alfedri dalam di dampingi Asisten Administrasi dan Umum, Kadis Sosial, Kadis PU Tarukim, Kadis Dikbud beserta Camat Sungai Apit yang baru dilantik.rls

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Hari ini Titik Hotspot Meningkat Lagi, 78 Titik Panas Terdeteksi Muncul di Riau

Penguatan Binter SKK Migas di Area 2 PHR, 2 Anggota Koramil 03/Minas Patroli Dan Komsos

Babinsa Koramil 04/Perawang Kopda L Sigalingging Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Kuala Gasib

PGRI Kabupaten Rohul Mendapat Dukungan Dari Pemkab Rohul

Warga Lalang Kabung Demo di Pintu PT RAPP

Sertu Ardhi Syam. Babinsa Kormail 03/Minas Bersama Masyarakat di Kampung Olak Patroli Karhutla & Lakukan Peninjauan Kanal

Serka R Girsang Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Kampung Sungai Selodang 

Kandas Berdamai, Pihak Pelapor Berharap Reskrim Polres Tapsel Limpahkan Ke Kejaksaan

Waka Polres Cek Kesiapan TPS di Kecamatan Bangkinang Kota

Diakhir Jabatan, Bupati Kampar Sampaikan LKPJ Tahun 2021

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT RPI Disinyalir Ingkar Janji Untuk Tidak Mengeksekusi Lahan Konsesi Yang Sudah Terlanjur Ditanami Masyarakat

2

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

3

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

4

Terdampak Banjir, Pj Sekda Kampar Salurkan Bantuan Sembako Dan Beras Di Desa Sendayan

5

Rusak Parah! Warga Minta Pemprov Riau Perbaiki Jalan Lintas Minas - Perawang

6

PHR Tampilkan Inovasi Proyek MNK, Ekoriparian Hingga Desa Energi Berdikari di IPA Convex 2024