MENU TUTUP

Optimis PKB Pelalawan Menang Pemilu 2024

Selasa, 06 September 2022 | 22:23:39 WIB Dibaca : 870 Kali
Optimis PKB Pelalawan Menang Pemilu 2024 Ketua DPW PKB Riau H Abdul Wahid hadir Konsolidasi PKB Pelalawan Menuju Kemenangan Pemilu 2024, Selasa 6 September 2022

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Pelalawan semakin optimistis  dapat memenangkan Pemilu 2024. Pasalnya berkumpulnya kader kader potensial warga Nahdliyin bersama memenangkan Pemilu melalui PKB. Para Kader tetap menjaga etika dalam berpolitik dengan santun. Hal ini disampaikan 
Tengku Azriwardi ST, Ketua DPC PKB Kabupaten Pelalawan, Selasa (06/09/2022).

Persiapan dan konsolidasi DPC PKB Kabupaten Pelalawan dalam lebih kurang  18 bulan lagi kontestasi perhelatan politik Pemilu 2024.  Para kader kader potensial PKB berkumpul  mempersiapkan pemenangan di setiap daerah pemilihannya. PKB  merupakan  partai besutan Gus Muhaimin sangat banyak di isi oleh warga Nahdliyin dan diisi kader potensial di Kabupaten Pelalawan.

DPC PKB Pelalawan saat ini  konsisten bergerak mengkosolidasikan pemenangan di Pemilihan Legislatif Kabupaten Pelalawan. Muncul calon calon legislative baru potensial. Tokoh muda, tokoh masyarakat, tokoh agama berkumpul untuk kemenangan PKB.

Muncul kader kader baru yang potensial siap memenangkan PKB. Bahkan kader yang bergabung adalah merupakan sebagian pernah bergabung di luar partai PKB. Saat ini komitmen untuk kenenangan PKB.

Optimis kemenangan PKB Pemilu 2024, juga setelah kehadiran ketua DPW PKB Riau H Abdul Wahid SPd di Kabupaten Pelalawan saat kegiatan konsolidasi. Kehadiran ketua DPW PKB Riau di Kabupaten Pelalawan 
menambah semangat dan kekuatan baru dalam pergerakan PKB di Pelalawan.

H Abdul Wahid berpesan bahwa untuk seluruh kader Partai PKB yang berada di Kabupaten Pelalawan, tetaplah menjaga etika dalam berpolitik dan berpolitiklah dengan santun.

Ketua DPW PKB Riau yang juga anggota DPR RI itu meyakini kepemimpinan dan  tangan dingin Ketua Tengku Azriwardi ST  dan Sekjend M  Shohibul Ahsan SE mampu membawa PKB Pelalawan menambah kursi dan menang  Pemilu di tahun 2024. ****

Laporan : E Pangaribuan 



Berita Terkait +

Jika Diberikan Amanah di Senayan, Kapitra: Itu Suara Masyarakat Riau

Sayyed Abubakar Assegar Kembalikan Formulir di Gerindra

Kasmarni Paslon No. Urut 3 Jemput Aspirasi Pedagang di Pasar Pinggir

Syafriyanto Alias Anto Khalifah: "Wujudkan Rohul Mandiri Bermarwah

IPW sebut penunjukan Badrodin bisa redakan konflik di tubuh Polri

Mahasiswa Tuntut Berhentikan ASN Tidak Netral, Diduga Lurah Bagan Hulu Memihak dan Mengajak Ke Salah Satu Paslon

DIALOG INTERAKTIF PASLON BUPATI DAN WAKIL BUPATI ROHIL NO URUT 2 TEREALISASI DENGAN BAIK, SIAP MEMASTIKAN HAL YANG SAMA TERHADAP PASLON NO URUT 1 DI 3 NOVEMBER

Macam Cara Oknum Caleg di Perawang Siak, Lakukan Pencitraan Terhadap Masyarakat

Bawaslu Bengkalis Terima Laporan Politik Uang Modus Bagi Pupuk

Ini Alasan Partai Golkar Usung Syamsuar Jadi Calon Gubernur Riau Pada Pilkada 2024

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan