MENU TUTUP

Kunjungan Ketum & BM Relawan Solidaritas Ketahanan Pangan KPR Bersatu

Selasa, 16 Juni 2020 | 01:08:18 WIB Dibaca : 2395 Kali
Kunjungan Ketum & BM Relawan Solidaritas Ketahanan Pangan KPR Bersatu


KAMPAR, CATATANRIAU.COM | BM Relawan Solidaritas Ketahanan Pangan KPR Bersatu  adakan acara silaturrahmi dengan ranting BM Relawan Solidaritas Ketahanan Pangan  kabupaten Kampar di desa Sumber Makmur, kecamatan Tapung, Senin 15/6/20.

 

Dalam acara silaturrahmi ini Ketua Umum Budi Kurniawan.MS didampingi oleh ketua Barisan Muda kabupaten Kampar M.Harya Alwan F.BK.

 

Dalam kunjungan kali ini ketua BM  Harya Alwan menyampaikan," kita sebagai pemuda harus bisa berkarya untuk negeri ini, menoreh sejarah serta meneruskan cita cita leluhur kita mengisi kemerdekaan yang  mereka raih dengan segudang prestasi.

 

Pada kesempatan tersebut beliau juga menyampaikan,"  dengan memanfaatkan lahan tidur dengan menanam tanaman untuk dapat di konsumsi bahkan tanaman lain seperti kakao yang nanti nya ini, akan membantu kita dalam kesiapan ketahanan pangan,termasuk didalam nya umbi umbian dan sebagainya.

 

Sekjen Ngabekti, ST juga hadir dalam acara tersebut dan memaparkan," tentang program ternak sapi dan kambing yang akan dikelolah oleh BM (Barisan Muda) mudah-mudahan program ini dapat meningkatkan ekonomi masyarakat kita.

 

Dalam arahan nya Ngabekti, ST juga menyampaikan," pemuda ini harus bisa menjadi garda terdepan sebagai triger  tangguh," ungkap nya.(*)




Berita Terkait +

Pisah Sambut Kejari Kampar, Dr. H. Kamsol ; Selamat Datang Sapta Putra,, Sukses Untuk Bapak Arif Budiman, Jalin Sinergitas Membangun Kampar Yang Maju

Ayahanda Syahrul Aidi Maazat Meninggal Dunia, Beliau Juga Tokoh Agama Kampar

Demi Keamanan OVN di PT PHR Minas Serma Muhammad Nasir Lakukan Patroli Drilling 

Cegah Korupsi, KPK Sosialisasi e-LHKPN Di Lingkungan Pemkab Siak

Tak Hadiri Undangan, AMA Melayu Riau: PT. SIR tak Menghargai Gubernur Riau

Bacaleg Nasdem Ini Viral Karena Geli Lihat Baliho Sendiri

Peduli Korban Gempa Palu Dan Donggala LMR Turun Kejalan Untuk Galang Dana

IPRY Kom Siak Gelar Musyawarah Tahunan Anggota Tahun 2021

Melalui Komsos, Pelda Ramli Nasution & Serda Deddy.H, Rutin Ajak Warga Binaan Agar Peduli Kebersihan Lingkungan Serta Kesehatan

33 Orang DPD AGPAII Kabupaten Siak Periode 2019-2024 Resmi Dilantik

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

2

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

3

Pemkab Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 Di Kota Pekanbaru

4

Kapolres Inhu Resmikan Bangunan MCK dan Pojok Baca SD Marginal Rakit Kulim

5

Fasilitas Anjungan SLS, Sopir Angkutan Kemitraan Nyaman Saat Bongkar TBS

6

Ribuan Masyarakat Hadiri Tabligh Akbar Yang Di Gelar Oleh Wabup Rohul