MENU TUTUP

Babinsa Serka Afrisal dan Sertu Sarju, Selalu Ajak Warga Binaannya Patroli Gabungan Antisipasi Karhutla Secara Rutin di Tualang

Selasa, 07 Mei 2024 | 12:18:55 WIB Dibaca : 249 Kali
Babinsa Serka Afrisal dan Sertu Sarju, Selalu Ajak Warga Binaannya Patroli Gabungan Antisipasi Karhutla Secara Rutin di Tualang

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 04/Perawang Kodim/0322 Serka Afrisal dan Sertu Sarju bersama tim gabungan dan MPA dengan menelusuri semak belukar, mereka melaksanakan Kegiatan Patroli Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) diperkebunan serta lahan yang dianggap rawan terjadi kebakaran, di wilayah RT 02 RW 04 Keampung Tualang, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Selasa (07/05/2024).

"Dalam giat ini kita melaksanakan patroli dilahan yang rawan terbakar dengan kordinat : 0°40'25"N 101°36'40"E," kata Serka Afrisal dan Sertu Sarju.

Dijelaskannya, dalam setiap pelaksanaan patroli Karhutla bersama masyarakat, Babinsa selalu memberikan himbauan kepada masyarakat untuk bersama sama ikut peduli dalam menjaga dan mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan diwilayah Kecamatan Tualang dan Kecamatan Koto Gasib, khususnya dititik – titik tertentu yang rawan dengan kebakaran.

"Dalam Patroli ini, kita sekaligus mensosialisasikan, mengimbau kepada masyarakat dengan tidak membakar lahan atau kebun dalam membersihkan kebun," katanya.

Lanjutnya, patroli Karhutla ini dilakukan secara terus menerus bersama masyarakat sekitar. Dan masyarakat sekitar sangat menyambut baik adanya kegiatan Patroli yang dilakukan tersebut.

"Masyarakat mereka berpendapat, dengan adanya imbauan dan patroli karlahut ini sangat baik sehingga tidak terjadi kebakaran khususnya di wilayah Kampung Tualang. Dan selama kegiatan ini kita laksanakan, situasi terdapat dalam keadaan aman, dalam artian nihil Karhutla," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Polres Kampar Lakukan MoU dengan SPBU, Bengkel, PLN dan PDAM, Telkom

Dinas Terkait Terkesan Tutup Mata, Tronton Over Kapasitas Melenggang Melewati Jembatan Teluk Masjid

Risau Terhadap Masalah Narkoba Diwilayahnya, Alfedri lakukan Penyuluhan Kepada Masyarakat

GP Ansor & Banser Pelalawan Taja Rakorcab 

Pj Bupati Kampar Melalui Sekda Sampaikan Apresiasi Kepada Seluruh Fraksi atas Persetujuan 2 Ranperda

Tiga Pilar Kecamatan Minas Rutin Mensosialisasikan Penerapan Prokes Covid-19 Di Tempat-tempat Ibadah

Mahasiswa “Demo”, DPRD Sidang Paripurna, Hasilnya Harga Pertalite di R evisi Kembali.

Tujuh Orang Personil Lapas Kelas IIB Pasir Pengaraian Naik Pangkat

Polres Kuansing memperketat Arus Mudik, dan Tinjau Pos Penyekatan

Penanggulangan Karhutla, Babinsa Kampung Olak Ajak Masyarakat Berpatroli & Lakukan Sosialisasi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Tiga Pengedar Sabu Diamankan Polsek Seberida

2

Bertabur Hadiah Hingga Sepeda Motor! Warga Banjiri Jalan Sehat May Day PT IKPP & Grup Mill Perawang 

3

Mantap! Siswi SDN 02 Minas Barat Ikut Wakili Kecamatan Minas Pada Ajang FLS2N Tingkat Kabupaten Siak

4

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Personil Gabungan Polsek Minas Lakukan KRYD & Patroli Blue Light

5

Wan Abu Bakar Bicara Unsur SARA, Edy Nasution BAPERAN, Ketua KNPI Riau Bilang ini, Gawat!!!

6

15 Ribu Massa Bersholawat di Pelantikan Muslimat NU di Siak