MENU TUTUP

Koptu S.Sembirng Kembali Pastikan Tahapan Pemilu Berjalan Aman Dengan Rutin Monitoring di Kantor PPK Minas

Jumat, 02 Februari 2024 | 13:19:53 WIB Dibaca : 317 Kali
Koptu S.Sembirng Kembali Pastikan Tahapan Pemilu Berjalan Aman Dengan Rutin Monitoring di Kantor PPK Minas

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 03/Minas Koptu Salomo Sembiring rutin melaksanakan Monitoring tahapan pelaksanaan Pemilu 2024 di Kantor PPK (Panitia Pemilihan Kecamatan) di Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Jumat (02/02/2024) sekira pukul 09.30 WIB.

"Monitoring Tahapan di kantor PPK Kecamatan Minas ini bertujuan untuk memastikan Kantor PPK Minas dalam keadaan aman dari gangguan, ancaman dan hambatan demi kelancaran Tahapan Pemilu 2024," kata Koptu Salomo Sembiring.

Kegiatan Monitoring ini kata dia selesai pukul 11.00 WIB dalam keadaan aman lancar.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Melalui Badan Penyelenggara Jamsostek, Bupati Rohul Keluarkan Perbub No 42 Tahun 2021

Diskominfo Rohul Ikuti Rakor Dengan Kemendagri & Menkes, Bahas Penanggulangan Covid-19

Kapolres Siak & Rombongan Lakukan Pengecekan Pos PPKM di Pasar Tuah Serumpun Perawang

Upacara Bendera Sang Merah Putih Dalam Peringatan Hari Perpindahan Desa Pulau Gadang

Babinsa Koramil 03/Minas Sertu Susiawan Bersama MPA & Securty di Muara Kelantan

Anggota Koramil 04/Perawang Rutin Cek Anak Stunting, Kali Ini Dilakukan Di Kampung Maredan

Musorkab KONI Pelalawan Rabu 03 November 2021

Kades Danau Lancang di Sorot, Ketua KNPI Riau: Pemimpin Tak Punya Muka

OPS Tertib Ramadhan, Polsek Pangkalan Kuras Patroli di Kelurahan

Dengan Tim Gabungan & Warga Binaan, Pelda Ramli Nst, Ajak Patroli Di Pinang Sebatang Guna Antisipasi Karlahut

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

2

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

3

Founder RiaL: Pekanbaru Cermin Kemajuan Riau, saatnya Dipimpin Pemuda

4

Revolusi Digital: Tantangan dan Peluang Bagi Pekerja di Era Modern

5

Musrenbang RPJPD, H.Sukiman: Rohul Sudah Persiapkan RPJPD 2025-2045

6

SMPN 3 Batang Gansal Diduga Kutip Uang Perpisahan Rp 450 Ribu, Ketua LSM LAI Minta Bupati Beri Teguran Keras Kepada Kadisdikbud