MENU TUTUP

Sertu Sarju Lakukan Pengecekan Anak Stunting di Kampung Tualang 

Kamis, 07 Desember 2023 | 11:58:54 WIB Dibaca : 763 Kali
Sertu Sarju Lakukan Pengecekan Anak Stunting di Kampung Tualang 

Siak, Catatanriau.com | Anggota Koramil 04/Perawang Kodim 0322/Siak Sertu Sarju, ia melaksanakan kegiatan pemberian bantuan dan pengecekan anak warga yang stunting di Kampung Tualang, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Kamis (07/12/2023).

"Tujuan dilaksanakannya ini untuk mengecek dan memberikan bantuan kepada anak yang terkena stunting tujuannya untuk meningkatkan status gizi dan kualitas Sumber Daya Manusia," kata Sertu Sarju.

Dijelaskannya, selama kegiatan itu dilaksanakan tidak ada suatu kendala yang berarti.

"Kegiatan berjalan dengan  aman dan lancar," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Koramil 11/PWK Kandis dan Polsek Kandis Laksanakan Patroli dan Sosialisasi Sikapi Pandemi Covid-19

Safari Ramadhan Bupati Rohul Di Desa Pasir Luhur: Persatuan, Janji Pembangunan & Bantuan Sosial

Putus Penyebaran Covid-19, Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Sosialisasi Prokes di Pasar Tradisional

Babinsa Koramil 04/Perawang Serda L.Syahdanur Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Kampung Empang Pandan 

Adila Ansori : Pacu Sampan Miniatur Salah Satu Tradisi Yang Perlu Kita Perhatikan

Sertu TH Hutagalung Ikuti Rakor Penanggulangan Karhutla di Kecamatan Tualang

Jemaat GKPI Merasa Senang Dengan Kehadiran Personil Polsek Minas Dalam Giat Minggu Kasih

Serda Mayus Maruli dan Serda Heppy Setiawan Babinsa Kormail 03/Minas Ikut Pelaksanaan Pengamanan Nataru di Simpang Perawang Minas

Kopda I Ketut Anggota Danramil 11/PWK Kandis Ini Libatkan 2 Security Dalam Patroli & Sosialisasi

Agar Tak Terjadi Karhutla, Serma Muhajir Bersama Masyarakat Kelurahan Minas Jaya Lakukan Patroli & Pengecekan Kanal

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat