MENU TUTUP

Dandim 0314/Inhil Laksanakan Pemantauan Karhutla

Jumat, 15 September 2023 | 13:12:41 WIB Dibaca : 887 Kali
Dandim 0314/Inhil Laksanakan Pemantauan Karhutla

Inhil, Catatanriau.com | Dandim 0314/Inhil beserta Forkopimda kabupaten Indragiri hilir melaksanakan pemantauan Karhutla di wilayah Kabupaten Indragiri hilir, Jum'at (15/09/2023).

Pemantauan dilakukan dengan menggunakan helikopter PT Sinar Mas  PK-URQ, bertempat di halaman kantor Bupati Inhil Jl. Akasia No 1 Tembilahan Kabupaten Indragiri hilir.

Dandim 0314/Inhil Letkol Inf Fikky Nur Kuncoro Jati,S.H.,M.Han mengatakan 
Kegiatan peninjauan ini dilaksanakan dalam rangka monitoring langsung ke lokasi rawan terjadinya Karhutla di wilayah Kabupaten Indragiri hilir.

"Dikarenakan saat ini wilayah Inhil sedang mengalami kemarau panjang sehingga sangat rawan terjadinya kebakaran hutan dan lahan di wilayah Kabupaten Indragiri hilir,"Ucap Dandim 0314/Inhil.

Permasalahan Karhutla ini tidak bisa satu pihak saja, harus koordinasi antar wilayah, bahu-membahu, gotong-royong dan sinergi semua pihak. Karena cakupannya sudah meluas, dan perlu dukungan dari semua stakeholder.

"TNI bersama Polri dan unsur terkait, akan membackup serta terjun langsung bersama tim yang sudah ada, untuk melakukan pemadaman apabila terjadi karhutla," terang Dandim



Berita Terkait +

Perdana! LAMR Kecamatan Sei Apit Lakukan Pelepasan JCH Tahun 2022

Lewati Sungai dan Jalan Bebatuan, Kapolsek LBJ Sosialisasi Pemilu 2024 Diwilayah Pelosok perbatasan Inhu-Pelalawan

Babinsa Koramil 03/Minas Serma Benriyadi Giat Monitoring Tahapan Pemilu 2024 di Kantor PPK Sei Mandau

Perjuangan Aspirasi Effendi Sianipar, Rusun Santri Ponpes Nurul Huda Dibangun

Patroli Polsek Mandau Amankan 6 Unit Sepeda Motor (Bali)

Dengan Memasang Spanduk, Babinsa Koramil 04/Perawang Gencar Sosialisasikan Larangan Karhutla di Kampung Teluk Rimba 

Hasanudin Persembahkan Pantun Melayu Dalam Gelaran Buka Bersama PT.IKPP Bersama Pemkab Siak

Bersama Jajaran Polsek & Satpol-PP, Danramil 11/PWK Kandis Pastikan Penerapan PSBB Berjalan

Danramil 11/PWK Kandis Siagakan 2 Personil Di Posko PAM Covid-19 Klinik HMC

Sayed Abubakar Assegggaf Berikan Bantuan Tiang Listrik pada Masyarakat Bangko Permata DPW Perindo Riau Serahkan Tiang Listrik di kepenghuluan Bangko Lestari

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

2

Rusak Parah! Warga Minta Pemprov Riau Perbaiki Jalan Lintas Minas - Perawang

3

Danrem 031/Wira Bima Sambut Tim Pokja Kajian Strategis Brigjen TNI Junaidi

4

Harlades Pertama Desa Pemandang: Momentum Bersejarah Untuk Kemajuan Desa

5

Kecewa, Janji Humas PT. GWDC Tak Kunjung Ditepati, Pemuda Bangko Pusako Stop Operasi PT GWDC

6

Heboh! Warga Desa Lubuk Sakat Temukan Bayi Sudah Tidak Bernyawa