MENU TUTUP

Babinsa Koramil 04/Perawang Kembali Ingatkan Warga Binaan di Perawang Barat Agar Jaga Kebersihan Lingkungan & Kesehatan 

Sabtu, 19 Agustus 2023 | 12:16:53 WIB Dibaca : 834 Kali
Babinsa Koramil 04/Perawang Kembali Ingatkan Warga Binaan di Perawang Barat Agar Jaga Kebersihan Lingkungan & Kesehatan 

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 04/Perawang Kodim 0322/Siak Serka Alex Sigalingging dan Serda L.Syahdanur melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) tentang kepedulian terhadap kebersihan lingkungan dan kesehatan kepada warga masyarakat di Kampung Perawang Barat, Kecamtan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Sabtu (19/08/2023) sekira pukul 09.30 WIB.

"Dalam hal ini kita mensosialisasikan kepada masyarakat agar selalu peduli terhadap kesehatan, dan kita juga mengajak masyarakat untuk peduli terhadap kebersihan lingkungan," ungkap Serka Alex Sigalingging didampingi Serda L.Syahdanur.

Menurut Sertu Alex Sigalingging, lingkungan yang tidak bersih atau kumuh dapat menyebabkan banyaknya sarang penyakit bagi warga, untuk itu ia pun menghimbau agar mari bersama-sama menjaga kebersihan lingkungan dengan cara tidak membuang sampah disembarang tempat.

"Dengan tidak membuang sampah disembarang tempat sehingga tercipta kawasan yang sehat bagi masyarakat sekitar," imbuhnya.

Diakhir dijelaskannya, disamping untuk memantau kondisi dan situasi wilayah binaan, kegiatan ini juga bertujuan untuk mempererat hubungan yang baik antara Babinsa dengan masyarakat binaan. Sebab menurutnya, sebagai Babinsa harus selalu berada ditengah-tengah masyarakat binaannya.

"Kegiatan Komsos ini sangat direspon positif oleh masyarakat. Kegiatan Komsos selesai pukul 09.35 WIB dalam keadaan aman dan tertib," tukasnya.***

Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Serda L Syahdanur Bersama Warga Kampung Tualang, Patroli Gabungan Cegah Karhutla

Idul Fitri Hari Ke 4, Percepatan Vaksinasi Covid-19 Selalu Rutin Dilakukan Personil Polsek Minas

Ibu Rica Pelaku Pencurian Buah Sawit PTPN V Dapat Bantuan Sembako Dari Polsek Tandun

Hujan Disertai Angin Kencang Masih Membayangi Sebagian Wilayah Riau

Sasaran Tokoh Masyarakat Paskem, Jumat Curhat Polres Inhu Dilaksanakan

Alfedri Akan Mencanangkan Mal Pelayan Publik MMP 2022 Di Siak

Reses DPRD Provinsi Riau, Masyarakat Minta Lampu Penerangan Umum

Putusan Perkara Karhutla Korporasi PT SSS Denda 42 M Lebih

Harga Sawit Meroket, Polda Riau Siap Perkuat Pengamanan PTPN V

Agusmandar Masih Jabat PJ Sekda Kuansing Meski Masa Jabatannya Telah Berakhir, Berikut Penjelasannya

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

4

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

5

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba

6

Kecelakaan Maut di Jalan Koridor PT RAPP KM 17, Satu Tewas di Tempat