MENU TUTUP

Antisipasi Gangguan OVN di PT PHR Minas, Serma M Nasir dan Sertu Ardhi Patroli Rutin di Lokasi Drilling 

Sabtu, 05 Agustus 2023 | 13:02:03 WIB Dibaca : 849 Kali
Antisipasi Gangguan OVN di PT PHR Minas, Serma M Nasir dan Sertu Ardhi Patroli Rutin di Lokasi Drilling 

Siak, Catatanriau.com | Sebagai langkah dan upaya memberi rasa aman terhadap Objek Vital Nasional (OVN) PT. Pertamina Hulu Rokan (PHR) Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak, Serma Muhammad Nasir dan Sertu Ardhi Syam, secara rutin melaksanakan kegiatan Pengamanan dan Patroli dipengerjaan pengeboran minyak bumi, di wilayah Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Sabtu (05/08/2023).

Hari ini mereka tampak melakukan Patroli di lokasi Drilling 7D-23N dgn Co 0°45'26,565"N 101°26'30,603"E RIG APS Airlangga# 99 RT 003/RW 003 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini moving ke lokasi baru 3D-79N.

Kemudian Patroli di lokasi Driling 9D- 48E dgn Co 0°42'10,196"N 101°29'6,664"E Rig ACS#10 RT 002/RW 002 Desa Minas Timur Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini moving ke lokasi baru 7D-72D32E.

Selanjutnya Patroli di lokasi Driling 4C-46 dgn Co 0°49'6,483"N 101°22'50,395"E Rig ACS#24 RT 003/RW 003 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Setelah itu Patroli di lokasi Driling 7E-94N dgn Co 0°43'59,661"N 101°28'25,02"E Rig BNt-01 PT Bias RT 002/RW 002 Desa Minas Timur Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini stand by.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak, kemudian juga hal ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI AD. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI AD kepada bangsa dan negara. Selama patroli dilakukan semua terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkas Serma M. Nasir didampingi Sertu Ardhi Syam.***

Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Kasus Kompol Petrus H Simamora Bergulir, IPW Riau: Itu Hanya Kode Etik Saja!

FAMKR Silahturahmi Dengan Ketua DPRD Kabupaten Kampar

AMPUN RIAU Aksi Demonstrasi di Kajati Tuntut Jefri Noer dan Eva Yuliana Ditetapkan Sebagai Tersangka

Jelang Ramadhan, Satpol-PP Kuansing Akan Gelar Monitoring Pemantauan Pekat di Cafe & Penginapan

Mahasiswa Kukerta Kelurahan Sago UNRI 2022 Laksanakan Sosialisasi Pembuatan Sabun Cuci Piring

Insya Allah Tahun Ini Kecamatan Tapung di Kampar Akan Dimekarkan

Serma Muhammad Nasir Hadiri Giat Sosialisasi Percepatan Vaksin Polio di Kecamatan Minas

POLSEK MINAS Dapati 10 Warga Yang Masih Abaikan Protokol Kesehatan Covid-19

Wujud Nyata Ketahanan Pangan Bupati Kampar Tanam Benih Jagung

Serda Parjuni Bersama Masyarakat Giat Penanggulangan Karhutla Serta Berpatroli di Kampung Muara Bungkal 

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pria Dipenjara Karena Sebarkan Konten Pornografi Pasca Putus Dengan Pacar

2

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

3

Manajemen PHR Lepas Pekerja Berangkat Haji Ke Tanah Suci

4

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

5

Kunker Ke Rohul, Menhub Dorong Optimalkan Penerbangan Di Bandara Tuanku Tambusai

6

Pemkab Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 Di Kota Pekanbaru