MENU TUTUP

Antisipasi Gangguan OVN di PT PHR Minas, Serma Muhajir dan Serka Alif N, Rutin Patroli Lokasi Drilling 

Ahad, 28 Mei 2023 | 11:13:34 WIB Dibaca : 1194 Kali
Antisipasi Gangguan OVN di PT PHR Minas, Serma Muhajir dan Serka Alif N, Rutin Patroli Lokasi Drilling 

Siak, Catatanriau.com | Sebagai langkah dan upaya memberi rasa aman terhadap  Objek Vital Nasional (OVN) PT. Pertamina Hulu Rokan (PHR) Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak, Serma Muhajir dan Serka Alif N, secara rutin melaksanakan kegiatan Pengamanan dan Patroli dipengerjaan pengeboran minyak bumi, di wilayah Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Ahad (28/05/2023).

Hari ini mereka tampak melakukan Patroli di lokasi Drilling 9E-11N dgn Co 0°42'19,766"N 101°29'24,773"E RIG APS Airlangga# 99 RT 001/RW 001 Desa Minas Timur Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Kemudian Patroli di lokasi Driling 7C- 17N dgn Co 0°45'20,946"N 101°25'30,972"E  Rig ACS#10 RT 003/RW 003 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Selanjutnya Patroli di lokasi Driling 6D-64N dgn Co 0°45'55,508"N 101°26'3,318"E Rig ACS#24 RT 002/RW 002 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini Rig up.

Setelah itu Patroli di lokasi Driling MNS 5B-21M dgn Co 0°48'5,364"N 101°20'59,145"E Rig TMS-1 PT Bias RT 003/RW 002 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran

Terakhir mereka juga melakukan Patroli di lokasi Driling BDSI 6E-61A dgn Co 0°45'36,695N 101°28'12,734"E Rig BDSI#27 RT 002/RW 002 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari Ini pengeboran.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak, kemudian juga hal ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI AD. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI AD kepada bangsa dan negara. Selama patroli dilakukan semua terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkas Serma Muhajir dan Serka Alif N.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Petugas Gabungan Polresta Pekanbaru Amankan 30 Unit Sepeda Motor Balap Liar

KPU Pelalawan Lakukan Monitoring Cetak Surat Suara untuk Pilkada 2024

Babinsa Koramil 03/Minas Terus Pantau Perkembangan Bencana Banjir Di Kampung Muara Kelantan

Babinsa Koramil 04/Perawang Aktif Sosialisasikan Hidup Sehat Pepada Masyarakat Kelurahan Perawang

Bupati Rohul Launching Perdana Penyerahan Beras Sawah Rohul Kepada PNS

Polisi di Pangkalan Kerinci Pelalawan Patroli Kegiatan Masyarakat di Malam Hari

Gelar Seminar Peran Pers Dalam Dunia Pendidikan di Tualang, Begini Pesan Jamaluddin

Polsek Rengat Barat Gelar Buka Puasa Bersama, Santuni Anak Yatim dan Warakauri

Polsek Kelayang Edukasi Pemilu Damai Bersama Tokoh Adat Talang Mamak Rakit Kulim

DP3AP2KB dan PT RAPP Selenggarakan Pemilihan Kartini Pelalawan 2021

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Harimau Sumatera Ditangkap Usai Terkam Pekerja di Pelalawan, BBKSDA Riau Tingkatkan Patroli

2

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

3

Penggerebekan Sabung Ayam di Way Kanan Berujung Tragis, Tiga Polisi Gugur Ditembak OTK

4

Puluhan Pemuda Geruduk PT SLS, Kantor Disegel Akibat Dugaan Ketidakpedulian Perusahaan

5

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

6

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110