MENU TUTUP

Kapolsek Minas Pimpin Langsung Giat Upacara Bendera di Ponpes Al-Fadlah & Berikan Penyuluhan UU Lalulintas 

Senin, 22 Mei 2023 | 10:26:18 WIB Dibaca : 1172 Kali
Kapolsek Minas Pimpin Langsung Giat Upacara Bendera di Ponpes Al-Fadlah & Berikan Penyuluhan UU Lalulintas 

SIAK, CATATANRIAU.COM | Kapolsek Minas bersama Panit Binmas dan personil Lalu lintas memimpin Upacara Bendera di Pesantren Al-Fadlah di Dusun Meranti Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Senin (22/05/2023).

"Dalam upacara bendera di Pesantren Al Fadlah ini kita sekaligus memberikan penyuluhan tentang Hukum dan Undang undang Lalu lintas dan dampak bahaya Narkotika dilingkungan Masyarakat kepada Santriwati dan Santriwan yang ada di Pesantren Al Fadlah," ungkap Kapolsek Minas AKP Wan Mantazakka SH MH.

Dalam hal ini Kapolsek Minas juga memberikan hadiah bagi Santriwan dan Santriwati yang bisa menjawab pertanyaan dari Kapolsek Minas.

"Hadiah yang kita berikan berupa 2 buah Helem baru dan doorprize," tukasnya.***
 

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Babinsa Koramil 04/Perawang Ingatkan Warga Binaan di Pinang Sebatang Barat Agar Jaga Kebersihan Lingkungan & Kesehatan

PT.SSL Komitmen Bayar Kompensasi Kerjasama Antara Perusahaan Dengan Kopetan SS

Kota Medan Sebagai Tempat DPC-AWI Rohul Memperingati Dan Meriahkan HPN

Polsek Tapung Gelar Baksos Hari Bhayangkara ke-74, Bagikan 20 Paket Sembako di Desa Indra Sakti

Sosialisasi Saber Pungli, Polsek Teluk Meranti Ajak Masyarakat Hindari Pungutan Liar

Babinsa Koramil 04/Perawang Senantiasa  Imbau Warga Binaan di Kampung Perawang Barat Jaga Kebersihan Lingkungan Dan Kesehatan 

Polsek Kelayang Juber Rumdah di Mesjid Al - Mukarom Desa Sungai Pasir Putih

Kades Ilyas Ditahan, Masyarakat Desa Kota Garo Minta Bupati Kampar Segara Tunjuk PJS

Mantap! Bhabinkamtibmas Polsek Sei Mandau Antarkan Warga Berkebutuhan Khusus Untuk Berobat

Kapolsek Minas Pimpin Giat Patroli Imbangan Jaga Kondusifitas Jelang Pemilu 2024

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau

2

Arwin Pindah Hati Dari Alfedri ke Afni di Pilkada Siak 2024

3

Kopi Boi Tawarkan Nobar Seru Indonesia vs Uzbekistan

4

Dua Pelaku Narkoba Diciduk: Barang Bukti Berupa Sabu 5,60 Gram Berhasil Disita

5

Dihadiri Arwin AS, LLMB Deklarasi Dukung Afni di Pilkada Siak

6

Kapolsek Kelayang Ringkus Pengedar dan Bandar Sabu-sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya