MENU TUTUP

Kopda Salomo Sembiring Kembali Lakukan Pendampingan Antisipasi PMK di Kelurahan Minas Jaya 

Sabtu, 20 Mei 2023 | 12:21:46 WIB Dibaca : 777 Kali
Kopda Salomo Sembiring Kembali Lakukan Pendampingan Antisipasi PMK di Kelurahan Minas Jaya 

SIAK, CATATANRIAU.COM | Babinsa Koramil 03/Minas Kopda Salomo Sembiring melaksanakan kegiatan Pendampingan pencegahan PMK (Penyakit Mulut dan Kuku) terhadap hewan ternak di Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Sabtu (20/05/2023) pagi.

"Adapun tujuan kegiatan ini, adalah untuk memberikan pemahaman kepada peternak tentang  ciri-ciri ternak yang terinveksi PMK (Penyakit Mulut dan Kuku)," kata Kopda Salomo Sembiring.

Pihaknya juga tak lupa menghimbau kepada peternak untuk memberikan vaksin agar ternak terhindar dari PMK (Penyakit Mulut dan Kuku).

"Selama kegiatan berlangsung dalam keadaan aman," tuturnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Asik Pantau Luapan Air Potensi Banjir Warga Didatangi Kapolsek Bangkinang Barat

Camat Bandar Petalangan Bagikan BLT Dana Desa Air Terjun

Kapolsek Minas, Polres Siak, Polda Riau Berikan Pesan Bijak Bersosmed Dan Jauhi Narkoba Dalam HUT PGRI & HGN 2022 di SMKN 1 Minas

SPPG Tebing Tinggi, Kabupaten Kepulauan Meranti Gandeng BKKBN dan Genre Sosialisasikan Hidup Sehat dan Gizi Seimbang di SD Negeri 20 Selat Panjang

Mulus, PHR Gerak Cepat Perbaiki Jalan di Kota Batak Kampar dan Sambungkan Akses Masyarakat

Polsek LBJ Pasang Lampu Penerangan dan Sosialisasi Pilkada Ke Warga

Serka Alexander S Beserta Tim Lakukan Giat Patroli Guna Cegah Kebakaran Hutan Dan Lahan di Kelurahan Perawang

Giat Patroli Polsek Kerumutan Lakukan KRYD di Perbankan dan Swalayan

Diduga Menghabiskan Dana 1 Miliar Diskes Kampar Hanya Untuk Hura-hura Ke Bali

AKBP Doddy Pimpim Apel Gabungan Ops Yustisi Serentak Giat Penindakan Bagi Pelanggar Prokes Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Palu MK Mengetuk: Gugatan PSU Pilkada Siak Ditolak, Afni-Syamsurizal Segera Dilantik

2

Korban Pengeroyokan Diduga Oleh Oknum Security PT. TPP Datangi Polres Inhu Untuk Cari Keadilan

3

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

4

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

5

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

6

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif