MENU TUTUP

Antisipasi PMK di Kampung Muara Kelantan, Serda Sugiarto Lakukan Pendampingan dan Sosialisasi 

Sabtu, 08 April 2023 | 11:39:54 WIB Dibaca : 783 Kali
Antisipasi PMK di Kampung Muara Kelantan, Serda Sugiarto Lakukan Pendampingan dan Sosialisasi 

SIAK, CATATANRIAU.COM | Babinsa Koramil 03/Minas Serda Sugiarto melaksanakan Kegiatan Pendampingan antisipasi PMK (Penyakit Mulut dan Kuku) di Kampung Muara Kelantan, Kecamatan Sungai Mandau, Kabupaten Siak, Riau, Sabtu (08/04/2023) sekira pukul 09.30 WIB.

"Tujuan kegiatan ini dilakukan untuk memberikan pemahaman kepada peternak tentang  ciri-ciri ternak yang terinveksi Penyakit Mulut dan Kuku," kata Serda Sugiarto.

Dalam hal ini terang dia, pihaknya juga menghimbau kepada peternak untuk memberikan vaksin terhadap hewan ternak agar terhindar dari PMK.

"Selama kegiatan berlangsung dalam keadaan aman," tutupnya.***

Laporan : Idris Harahap 


 



Berita Terkait +

Pemdes Aliantan Bakhti Sosial, Bagi-bagi Sembako Bersama TNI Dan Polri

Tahun Depan Pemkab Siak Kirim 100 Pelajar ke STEI Tazkia Bogor

Sambut Datangnya Ramadhan 1445 H, Satgas TMMD Kodim 0322/Siak Gelar Gebyar Sholawat Bersama Masyakarat

Launching Program Polisi RW Polres Inhu di Danau Raja dan Rompi Motif Seroja

Babinsa Koramil 04/Perawang Bersama Tim URC Gencar Lakukan Surveilans PMK di Perawang Barat

Babinsa Koramil 04/Perawang Rutin Ajak Warga Binaan Lakukan Penanggulangan Karhutla Dengan Berpatroli

Sambut Hari Bhayangkara Ke-77, Polsek Tambang Goro Bersihkan Masjid dan Berbagi Sembako

Didampingi Diskominfo, BPS Rohul Buka Lounching Website Desa & Tutup Pembinaan Desa Cinta Stastik

Babinsa Serda Deddy.H dan Kopka Hari.S Rutin Ajak Warga Binaannya di Kelurahan Perawang Agar Peduli Kebersihan Lingkungan & Kesehatan

Kontroversi RTRW, Berikut Ini Penjelasan Dari Bupati Pelalawan H.M. Harris

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan