MENU TUTUP

Serda Dwi H.A Babinsa Koramil 03/Minas Kembali Lakukan Giat Babinsa Masuk Dapur di Kampung Minas Barat

Rabu, 18 Januari 2023 | 12:27:15 WIB Dibaca : 856 Kali
Serda Dwi H.A Babinsa Koramil 03/Minas Kembali Lakukan Giat Babinsa Masuk Dapur di Kampung Minas Barat

SIAK, CATATANRIAU.com | Wujud kepedulian TNI melalui program Babinsa Masuk Dapur, Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak, Serda Dwi H.A, ia menyambangi kediaman warga Kampung binaannya, khususnya warga kurang mampu, Rabu (18/01/2023).

Hal ini kata Serda Dwi H.A dilakukan terhadap warga bernama Ibu Rosinah yang berada di Kampung Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau.

Dijelaskannya, sebelum melakukan kunjungan kerumah sasaran, terlebih dahulu ia berbelanja bahan pokok pangan yang akan dimasak bersama warga yang dibantu tersebut, seperti Beras, minyak goreng, cabe, bawang, ikan basah serta keperluan dapur lainnya.

Kemudian setelah melengkapi bahan-bahan tersebut, menggunakan kenderaan Serda Dwi H.A, bergegas kerumah warga tersebut.

Serda Dwi H.A menjabarkan, kegiatan itu sengaja dilakukan sebagai wujud kepedulian TNI terhadap masyarakat, khususnya masyarakat kurang mampu.

Babinsa juga menyampaikan, bahwa tidak hanya bersilaturahmi, dan memasak bersama, dalam kegiatan tersebut pihaknya juga memberikan bantuan berupa paket sembako kepada pemilik rumah.

“Kita langsung menuju dapur pemilik rumah, tidak hanya bersilaturahmi dan memasak, kita juga menyalurkan bantuan berupa paket sembako untuk membantu masyarakat kurang mampu,” ungkapnya.

Ia juga menuturkan, bahwa kegiatan Babinsa Masuk Dapur tersebut merupakan program dari Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jendral TNI Dudung Abdurrahman. Dimana, program tersebut dilaksanakan oleh Babinsa diseluruh Indonesia.
 

"Diharapkan, melalui program Babinsa masuk dapur ini dapat mengatasi kesulitan warga kurang mampu," imbuhnya.***

Laporan: Idris Harahap 



Berita Terkait +

Asisten I Setda Provinsi Riau hadiri Sertijab Kepala Kantor BI Perwakilan Riau

Babinsa Koramil 03/Minas Rutin Giat Komsos Dan Pengecekan Anak Stunting di Kampung Minas Timur

DPD BMRB Kabupaten Siak Apresiasi Kinerja Polres Siak Dalam Memutus Rantai COVID-19

Kesal Terhadap Aksi Remaja Yang Kebut-kebutan Dimalam Hari, Warga Minta Polsek Minas Lakukan Tindakan Tegas Saat Giat Jumat Curhat

Warga Temukan Mayat Tersengat Arus Listrik

Rakornas Investasi Tahun 2023 Dibuka Oleh Presiden RI Ir. Joko Widodo, Pj Bupati Kampar : Bangkitkan Ekonomi Daerah, Kampar Siap dan Terbuka Untuk Investasi

Penguatan Binter SKK Migas Pada Area 6 PHR Minas, Babinsa Koramil 03/Minas Giat Patroli Hingga Lakukan Komsos

Olahraga Bersama Polres Inhu Banjir Hadiah, Ini Pesan Kapolres

Personil Polsek Minas Kembali Lakukan Patroli C3 di Gereja & Tempat Keramaian Lainnya

Pimpin Upacara Sertijab Kasat Lantas, Ini Penegasan Kapolres Inhu

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Usung Tema Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar! SDN 003 Belimbing Gelar Upacara Hardiknas Tahun 2024

2

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

3

Wabup Rohul Hadiri Festival Budaya Kesenian Melayu Gondang Borogong

4

Ikhtiar PHR Dukung Sektor Pendidikan Riau Ciptakan Generasi Emas Berdaya Saing

5

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

6

Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu Gelar Upacara Memperingati Hari Pendidikan