MENU TUTUP

Porprov Riau X 2022 Kuansing, Dua Bersaudara Sitompul, Jhon & Steven Raih Medali 

Selasa, 15 November 2022 | 23:38:45 WIB Dibaca : 1153 Kali
Porprov Riau X 2022 Kuansing, Dua Bersaudara Sitompul, Jhon & Steven Raih Medali  Dua bersaudara Sitompul, atlit renang kabupaten Pelalawan, bersama Ferly Azhari SH Ketua PRSI Pelalawan, Selasa 15 November 2022

PEKANBARU,CATATANRIAU.COM | Dua bersaudara kakak - beradik yaitu Jhon Olofman Sitompul  & Steven Sitompul berhasil meraih medali pada cabang olahraga (cabor) renang Porprov Riau X 2022 Kuansing, di Kolam Renang Sport Center Rumbai, Pekanbaru, Riau. Jhon & Steven berhasil mengharumkan nama  Kabupaten Pelalawan. Hal ini disampaikan Ferly Azhari SH Ketua PRSI Kabupaten Pelalawan, Selasa (15/11/2022).

Ferly Azhari SH yang membawa atlit muda asli Kabupaten Pelalawan dapat meraih medali bersaing dengan atlit Kabupaten /Kota lainnya. Jhon Olofman Sitompul meraih medali perunggu cabor  renang
Kelas : 200 M gaya ganti putra. Adiknya Steven Sitompul meraih perak cabor  renang  Kelas 
50 Meter Gaya Dada Putra. Sedangkan saudaranya Paulina Sitompul masih bertanding di partai putri.

Porprov Riau X 2022 Kuansing, Cabang olahraga Renang dan Senam pertandingannya dilaksanakan di Kota Pekanbaru. Dikarenakan tuan rumah Kuansing tidak memiliki venue Senam dan Renang. Dan dijadwalkan Rabu (16/11/2022) semua nomor pertandingan kedua cabor ini selesai dipertandingkan.

Dari tambahan medali cabor renang. Perolehan medali Kabupaten Pelalawan Porprov Riau X 2022 Kuansing untuk sementara dengan perolehan  8 emas, 4 perak dan 11 perunggu.

Ketua KONI Pelalawan  Supratman SE, terharu dan gembira karena peluang kabupaten Pelalawan meraih medali semakin terbuka. Mengucapkan selamat kepada atlit peraih medali Porprov Riau X 2022 .

"Saya selaku ketua KONI Pelalawan mengucapkan syukur atas perolehan medali yang diraih kontingen Pelalawan.  Bagi cabor yang belum memperoleh medali atau belum bertanding untuk tetap semangat dan optimis. Jaga ke kompakan dan saling menyemangati buat tim.. Jangan ada saling menyalahkan. Fokus ke pertandingan berikutnya," kata Ifan. EP



Berita Terkait +

Lahan Pemprov Banyak Di Kuasai Pihak Ketiga, Ini Kata Sekertaris Komisi III DPRD Riau

Seminar IAP RIAU, Seni Mengelola Ruang di Era Ketidakpastian

Dihibur Band Lokal Pelalawan, Malam Ini Puncak HPN dan HUT PWI ke-76 Tingkat Pelalawan

Bersama Tim Kecamatan, Polsek Pangkalan Kuras Tracking Kontak Erat Pasien Covid-19

Anggota Polsek Minas Rutin Patroli C3, Antisipasi Kejahatan & Kriminalitas di Keramaian 

SMPN 4 Minas Wakili Kecamatan Tampilkan Fashion Show Dalam Pawai Budaya Internasional

Kapolsek Minas Keliling Kampung Rantau Bertuah Ajak Masyarakat Ikut Vaksinasi Covid-19

Warga Minta Pemerintah & BPN Tidak Memperpanjang HGU PT Hutahaean di Rohul

Tokoh Masyarakat & Pemcam Inuman Serahkan SKGR Hibah Tanah Ke Kapolres Kuansing

Polsek Kampar Kiri Hilir Gencar Sosialisasikan dan Himbau Pemilu Damai 2024

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

2

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110

3

Dewan Ridho Rizki dan PAC PP Minas Gelar Aksi Berbagi Takjil, Jalin Silaturahmi dan Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas

4

Kandis Darurat Persetubuhan Anak di Bawah Umur, Ayah Tiri Rudapaksa Anaknya Yang Masih Usia 7 Tahun!

5

Buka Puasa Bersama IKLA Kabupaten Siak Tahun 2025: Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadan

6

Putri Siak Raih Medali Emas pada Asia World Muslim Summit 2025 di Malaysia