MENU TUTUP

Dipimpin Langsung Oleh Kompol Sawaluddin Pane SH, Personil Polsek Minas Gelar Kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental 

Kamis, 27 Oktober 2022 | 10:41:25 WIB Dibaca : 1086 Kali
Dipimpin Langsung Oleh Kompol Sawaluddin Pane SH, Personil Polsek Minas Gelar Kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental 

SIAK, CATATANRIAU.com | Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH, memimpin secara langsung pelaksanakan kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental personil Polsek Minas di Mako Polsek, Kamis (27/10/2022) pagi sekira pukul 08.30 WIB.

Giat ini juga diikuti oleh Kanit Binmas Polsek Minas AKP Ridwan Edi Tua Sitorus, Kanit Reskrim Polsek Minas AKP Dafris, SH,MH, Kanit Sabhara Polsek Minas AKP D.A Simangunsong, Kanit Lantas Polsek Minas Iptu Enda Sopandi, Panit I Reskrim Polsek Minas Iptu Musa Sibarani, Sp.si, M.Si, Panit I Opsnal Intelkam Polsek Minas Ipda Andi Anis, Ps. Kanit Provos Polsek Minas Aiptu P. Pandiangan, Ps. Kasium Polsek Minas Aipda Dhani Ilhamsyah dan Seluruh Personil Polsek Minas.

"Lokasi Binrohtal untuk personil yang beragam Islam di Musholla Al - Hikmah Polsek Minas dan untuk Agama Kristen dibuat di Ruang Data Polsek Minas," kata Kompol Sawaluddin Pane SH.

Adapun untuk personil yang beragama Islam lanjutnya dipimpin oleh Kapolsek Minas, sementara untuk personil yang beragama Kristen dipimpin oleh Kanit Binmas Polsek Minas AKP Ridwan Edi Tua Sitorus.

"Tujuan dilaksanakan kegiatan ini untuk Pembinaan Rohani dan Mental guna meningkatkan karakter anggota Polri khususnya Polsek Minas menjadi lebih humanis, disamping itu untuk meningkatkan kualitas keimanan dan ketaqwaan anggota kepada Tuhan Yang Maha Esa," kata Kapolsek.

Kegiatan ini terangnya berakhir pada pukul 09.30 WIB. "Selama kegiatan berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

KPHP Tahura SSH II Minas Dinilai Tidak Tegas Ini Tanggapan Penghulu Rantau Bertuah.

Piket & Bhabinkamtibmas Polsek Kuala Kampar Patroli Serta Sosialisasi Maklumat Kapolda

Aliansi Wartawan Indonesia (AWI) Rokan Hulu Berbagai Kasih Dengan Masyarakat

Musda KNPI Riau XIV Pekanbaru-Pelalawan 1-2 April 2021 3 Calon Bersatu Untuk Nasaruddin SH MH

Kepala Kejati Riau Dampingi Wakil Jaksa Agung RI Kunjungi MPP Kota Pekanbaru 

Bupati Siak Alfedri Serahkan Sertifikat TORA Kepada 219 Warga di Kampung Mandiangin Minas

Wakapolda Riau Berikan Dukungan Moril Kepada Satgas Karhutla Diperbatasan Dumai & Bengkalis

Dukung Program Presiden, Polres Inhil Beri Makan Bergizi Gratis

Pimpin Rapat Kinerja Kapolres Atensi Kasus dan Masalah Sosial Masyarakat

Kapolsek Singingi Angkat Cangkul Bersama Warga di Mushola Nur Zikri

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

3

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

4

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

5

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

6

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan