MENU TUTUP

Jaga Keamanan OVN di PT PHR Minas Serma Muhammad Nasir dan Serda Parjuni Kembali Lakukan Patroli Drilling 

Ahad, 23 Oktober 2022 | 11:20:14 WIB Dibaca : 737 Kali
Jaga Keamanan OVN di PT PHR Minas Serma Muhammad Nasir dan Serda Parjuni Kembali Lakukan Patroli Drilling 

SIAK, CATATANRIAU.com | Sebagai langkah dan upaya memberi rasa aman terhadap  Objek Vital Nasional (OVN) PT. Pertamina Hulu Rokan (PHR) Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak, Serma M.Nasir dan Serda Parjuni, secara rutin melaksanakan kegiatan Pengamanan dan Patroli dipengerjaan pengeboran minyak bumi, di wilayah Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Ahad (23/10/2022).

Hari ini mereka tampak melakukan Patroli di lokasi Drilling 4D-58N dgn co. 0°48'59,9"N 101°25'02,6"E RIG APS Airlangga# 99 RT 003/RW 003 Desa Minas Barat Km.40 Kec. Minas, Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Kemudian Patroli di lokasi Driling 3D- 73E dgn co. 0°50'05,2"N 101°23'41,1"E Rig ACS # 10 RT 004/RW 001 Kel Minas Barat GS 5 Km.39 Kec. Minas, Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Selanjutnya Patroli di lokasi Driling MNS 9C-66 dgn co. 0°41'39,089"N 101°27'23,433"E Rig TMS-1 PT Bias RT 004/RW 002 Desa Minas Jaya Km. 28 Kec. Minas, Kab. Siak. Kegiatan hari ini moving ke lokasi baru 4C-26N2 Minas barat Km 41.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak, kemudian juga hal ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI AD. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI AD kepada bangsa dan negara. Selama patroli dilakukan semua terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkas Serma M.Nasir dan Serda Parjuni.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Operasi Zebra, Satlantas Polres Inhu Pasang Spanduk di Titik Rawan Lakalantas

Kanit Samapta Kembali Pimpin Giat Polsek Minas Lakukan Percepatan Vaksinasi Covid-19

Stay Di Posko C-19 Klinik HMC, Babinsa Ini Pastikan Penerapan Protokoler Kesehatan

Kapolsek Bandar Seikijang dan Mahasiswa UNRI Sosialisasi COVID-19

Dinilai Berhasil Berantas Narkoba, Kapolda Riau Menerima Penghargaan Dari Managemen Media Online

Flu Babi Mewabah, Pemprov Riau Tutup Pemasokan Ternak Babi Asal Kepri

Satgas Covid-19 Inhil Terus Berupaya Tegakkan Disiplin Protokol Kesehatan

Atas Korban Tenggelam Kapal Wisata PLTA Koto Panjang, Bupati Kampar Ucapkan Belasungkawa

Ops Zebra Lancang Kuning 2021 : Kasat Lantas Polres Kampar Bagikan Sembako Untuk Warga

Peran Penting Dua Pertiwi Pertamina, Dukung Ketahanan Energi Lewat MNK Blok Rokan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Peranap Bekuk 2 Pengedar Sabu dan Polsek Pasir Penyu Amankan 1 Tersangka

2

Pengembangan Kasus Otoy, Pengedar Sabu di Lirik Kembali Diringkus, BB 2,60 Gram

3

Pria Dipenjara Karena Sebarkan Konten Pornografi Pasca Putus Dengan Pacar

4

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

5

Manajemen PHR Lepas Pekerja Berangkat Haji Ke Tanah Suci

6

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak